Analisis Kewajiban Moral Wajib Pajak, Kondisi Finansial Wajib Pajak, dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Kendaraan Bermotor
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi kewajiban moral wajib pajak, kondisi finansial wajib pajak, dan sanksi
pajak memiliki pengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak dalam membayar PKB. Penelitian ini dilakukan kepada
100 wajib pajak menggunakan metode kuantitatif di Kantor Bersama Samsat Tulungagung. Analisis data dalam
penelitian ini dilakukan dengan pendekatan Partial Least Square (PLS) melalui software SmartPLS 4.0. Data yang
digunakan dalam penelitian ini berasal dari sumber data primer. Metode pengambilan sampel yang digunakan
dalam penelitian ini adalah teknik sampling insendental. Menurut hasil pengujian yang dilakukan temuan dari
penelitian ini mengindikasikan bahwa terdapat pengaruh positif kewajiban moral wajib pajak terhadap kepatuhan
wajib pajak, terdapat pengaruh positif kondisi finansial terhadap kepatuhan wajib pajak, dan terdapat pengaruh
positif sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak.
References
Badan Bahasa. (2023). Kamus Besar Bahasa Indonesia (V). Jakarta: Pusat Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia.
Baeli, J. (2021). Analysis Of Tax Compliance Based On Psychological Factors And Tax Administration. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 1(3), 87–94. https://doi.org/10.37481/jmeb.v1i3.238
Dharma, I. B. A. S., & Astika, I. B. P. (2021). Kondisi Keuangan, Kualitas Pelayanan, Sanksi Perpajakan, Kesadaran dan Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor. E-Jurnal Akuntansi, 31(7), 1615. https://doi.org/10.24843/eja.2021.v31.i07.p01
Fatima, A. (2019). Kondisi Keuangan dan Lingkungan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. AFRE (Accounting and Financial Review), 2(2), 98–106. https://doi.org/10.26905/afr.v2i2.3172
Halim, A. I., & Nurhayati, N. (2022). Pengaruh Kewajiban Moral Wajib Pajak serta Hukuman Pajak pada Ketaatan Wajib Pajak Orang Pribadi. Bandung Conference Series: Accountancy, 2, 440–446.
Hardika, N. S., Wicaksana, K. A. B., & Subratha, I. N. (2021). The Impact of Tax Knowledge, Tax Morale, Tax Volunteer on Tax Compliance. Proceedings of the International Conference on Applied Science and Technology on Social Science (ICAST-SS 2020), 544, 98–103. https://doi.org/10.2991/assehr.k.210424.020
Juliantari, N. K. A., Sudiartana, I. M., & Dicriyani, N. L. G. M. (2021). Pengaruh kesadaran wajib pajak, kualitas pelayanan, kewajiban moral, sanksi pajak, dan sosialisasi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak kendaraan bermotor di kantor samsat gianyar. Jurnal Kharisma, 3(1), 128–139.
Khotimah, I. M. K., Susyanti, J., & Mustapita, A. F. (2020). Pengaruh Sikap Wajib Pajak, Kesadaran Wajib Pajak, Pengetahuan Perpajakan, dan Sanksi Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi pada Pelaku Ekonomi Kreatif Sub Sektor Fashion di Kota Batu. E – Jurnal Riset Manajemen PRODI MANAJEMEN, 1–16. Retrieved from http://riset.unisma.ac.id/index.php/jrm/article/view/7903
Kowel, V. A. A., Kalangi, L., & Tangkuman, S. J. (2019). Pengaruh pengetahuan wajib pajak, kesadaran wajib pajak dan modernisasi administrasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(3), 4251–4260.
Manuaba, I. G. B. D., & Setiawan, P. E. (2021). Kesadaran, Sanksi Perpajakan, Kualitas Pelayanan Pajak, dan Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor. E-Jurnal Akuntansi, 31(7), 1615. https://doi.org/10.24843/eja.2021.v31.i07.p01
Mardiasmo. (2018). Perpajakan (Revisi). Yogyakarta: Penerbit Andi.
Maria, M. P., & Nurlaela, S. (2022). Sikap Pajak, Kesadaran Pajak, Pengetahuan Pajak dan Kepatuhan Wajib Pajak di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal IAKP: Jurnal Inovasi Akuntansi Keuangan & Perpajakan, 2(2), 170. https://doi.org/10.35314/iakp.v2i2.2279
Mianti, Y. F., & Budiwitjaksono, G. S. (2021). Pengaruh Pengetahuan Dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Dimediasi Kesadaran Wajib Pajak. Jurnal Akuntansi, Vol 11 No2(2), 349–359.
Muflihani, F., Subroto, B., & Rusydi, M. K. (2021). The Effect of Motivation, Tax System Complexity, and Financial Conditions on Taxpayer Compliance. Journal of Economics, Business, & Accountancy Ventura, 24(2), 184. https://doi.org/10.14414/jebav.v24i2.2609
Nisak, I. A., & Ardhani, L. (2023). Pengaruh Kondisi Keuangan Pasca New Normal Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dimoderasi Kesadaran Wajib Pajak. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 7(2), 1–13. https://doi.org/10.31955/mea.v7i2.2963
Pamungkas, R. A., Budiwitjaksono, G. S., & Widayantie, T. D. (2022). Influence of Local Taxes, Local Levies and Local Taxes Moderated By Taxpay-er Compliance With Regional Original Income (Case Study on East Java Provincial Revenue Agency 2016 - 2020). Basic and Applied Accounting Research Journal, 1(2), 105–111. https://doi.org/10.11594/baarj.01.02.06
Resmi, S. (2019). Perpajakan : Teori dan Kasus Buku 1. Jakarta: Salemba Empat.
Situmorang, S. P., & Budiwitjaksono, G. S. (2023). Analisis Efektivitas Pajak Penerangan Jalan Sebagai Sumber Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Surabaya Tahun 2019-2021. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 7(1), 1683–1693. https://doi.org/10.31539/costing.v7i1.6083
Sugiyono. (2019). Metodelogi Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sussman, R., & Gifford, R. (2019). Causality in the Theory of Planned Behavior. Personality and Social Psychology Bulletin, 45(6)(920–933). https://doi.org/https://doi.org/10.1177/0146167218801363
Wulandari, R., & Budiwitjaksono, G. S. (2022). Analisis Faktor-Faktor Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor Dengan Variabel Moderating Kepuasan Kualitas Pelayanan. Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(5), 6609–6628.
Copyright (c) 2024 Lolita Regina Cahyani, Gideon Setyo Budiwitjaksono

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.