Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Pengangguran, Tingkat Pendidikan Terhadap Kemiskinan Di Kabupaten Mimika
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pertumbuhan ekonomi, angka pengangguran, tingkat pendidikan terhadap kemiskinan di Kabupaten Mimika. Dengan menggunakan data sekunder yang di publikasikan oleh BPS kabupaten mimika.Periode data 2009-2023. Alat analisis yang di gunakan regresi linier berganda untuk mengevaluasi hubungan antara variabel-variabel yang mempengaruhi kemiskinan. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pertumbuhan Ekonomi, Penganguran Dan Tingkat Pendidikan memimiliki pengaruh terhadap kemiskinan. Temuan ini mengindikasi kan bahwa kebijakan yang berfokus pada peningkatan pertumbuhan ekonomi, pengurangan pengangguran, dan peningkatan akses serta kualitas pendidikan dapat secara efektif mengurangi kemiskinan Kabupaten mimika
References
Aminah, S. (2019). Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Jumlah Penduduk Terhadap Tingkat Kemiskinan Di Kabupaten Bone Tahun 2008-2017. Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo, 5(1), 23–30. https://doi.org/10.35906/jep01.v5i1.337
Arum, P. R., & Imron, A. (2023). Pengaruh Rata-Rata. 1(1), 27–33. http://journalnew.unimus.ac.id/index.php/jodi
Deffrinica, D. (2019). Pengaruh Tingkat Pengangguran Terhadap Kemiskinan Di Kabupaten Bengkayang. JURKAMI : Jurnal Pendidikan Ekonomi, 2(1), 37–47. https://doi.org/10.31932/jpe.v2i1.462
Didu, S., & Fauzi, F. (2016). Pengaruh Jumlah Penduduk, Pendidikan Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Kemiskinan Di Kabupaten Lebak. Jurnal Ekonomi-Qu, 6(1), 102–117. https://doi.org/10.35448/jequ.v6i1.4199
KHAMILAH, H. (2019). Pengaruh Pengeluaran Pemerintah, Pengangguran Dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Kemiskinan Di Provinsi Kalimantan Selatan. JIEP: Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Pembangunan, 1(2), 314–324. https://doi.org/10.20527/jiep.v1i2.1140
Muniroh, L. A., Septiana, A., & Arief, R. Z. (2023). Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Pendidikan, Dan Pengangguran Terhadap Tingkat Kemiskinan Di Kabupaten Bangkalan. Buletin Studi Ekonomi, 28(02), 197. https://doi.org/10.24843/bse.2023.v28.i02.p08
Pahlawan, P. Y., & Ratna. (2018). The Effect of Education Level, Unemployment Rate and Economic Growth on Poverty Rate in indonesia 2012-2017 period. Journal of Maliksussaleh Public Economics, 01(2), 44–49.
Rahmayani, P., & Andriyani, D. (2022). Pengaruh Dana Bantuan Pendidikan, Angka Partisipasi Sekolah Dan Pengangguran Terbuka Terhadap Kemiskinan Di Sumatera. Jurnal Ekonomi Regional Unimal, 5(2), 1. https://doi.org/10.29103/jeru.v5i2.8308
Reynaldy alviano, ida nuraini, hendra kusuma. (2020). Jurnal Ilmu Ekonomi ( JIE ) KALIMANTAN TIMUR. 4(4), 777–792.
Ridlo, M., & Sari, F. I. (2017). Analisis Pengaruh Penganguran , Pertumbuhan Ekonomi ( PDRB ) Terhadap Kemiskinan dengan Zakat sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus: Di Pulau Jawa Periode Tahun 2012-2017). Al-Amwal: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syari’Ah, 1–17.
Swaramarinda, D. R. (2014). Analisis Dampak Pengangguran Terhadap Kemiskinan Di Dki Jakarta. Jurnal Pendidikan Ekonomi Dan Bisnis (JPEB), 2(2), 63. https://doi.org/10.21009/jpeb.002.2.5
(Aminah, 2019)(Muniroh et al., 2023)(Muniroh et al., 2023)(Aini & Nugroho, 2023)(Rahmayani & Andriyani, 2022)(Ridlo & Sari, 2017)(Didu & Fauzi, 2016)(Swaramarinda, 2014)(KHAMILAH, 2019)(Pahlawan & Ratna, 2018)(Arum & Imron, 2023)
(Reynaldy alviano, ida nuraini, 2020)Aini, S. N., & Nugroho, R. yuwono Y. (2023). Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendidikan, Pengangguran, Dan Ketimpangan Pendapatan Terhadap Kemiskinan. Buletin Ekonomika Pembangunan, 4(1). https://doi.org/10.21107/bep.v4i1.19474
Aminah, S. (2019). Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Jumlah Penduduk Terhadap Tingkat Kemiskinan Di Kabupaten Bone Tahun 2008-2017. Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo, 5(1), 23–30. https://doi.org/10.35906/jep01.v5i1.337
Arum, P. R., & Imron, A. (2023). Pengaruh Rata-Rata. 1(1), 27–33. http://journalnew.unimus.ac.id/index.php/jodi
Deffrinica, D. (2019). Pengaruh Tingkat Pengangguran Terhadap Kemiskinan Di Kabupaten Bengkayang. JURKAMI : Jurnal Pendidikan Ekonomi, 2(1), 37–47. https://doi.org/10.31932/jpe.v2i1.462
Copyright (c) 2024 Mohammad Khoirul Anam, Muhammad Alif Anugrah, Jeansi Birgita Julia Thenu, Rahmat Arapi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.