Pengaruh Pengawasan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi PT. Voestalpine Bohler
DOI:
https://doi.org/10.31539/costing.v7i5.12109Keywords:
Pengawasan, disiplin kerja, kinerja karyawanAbstract
Penelitian ini berfokus pada adanya penurunan kinerja karyawan, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Pengawasan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan bagian Produksi PT. Voestalpine Bohler. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif melalui deskriptif verifikatif, adapun teknik sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan sampel jenuh dimana semua populasi dijadikan sampel. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis jalur. Pengawasan dan disiplin kerja memiliki pengaruh secara langsung maupun tidak langsung terhadap kinerja karyawan bagian Produksi PT. Voestalpine Bohler. Pengawasan yang dirasakan oleh Karyawan bagian Produksi PT. Voestalpine Bohler memiliki kriteria sangat tinggi, artinya tekanan kerja yang dirasakan sangat tinggi. Disiplin Kerja yang dirasakan oleh Karyawan bagian Produksi PT. Voestalpine Bohler memiliki kriteria sangat baik, dimana karyawan sudah mampu mengelola kesehatan mentalnya dalam menghadapi ketidakpastian. Kinerja Karyawan yang dirasakan oleh Karyawan bagian Produksi PT. Voestalpine Bohler memiliki kriteria sangat tinggi, artinya masih banyak yang keluar di waktu yang relatif dekat. Pengawasan memiliki pengaruh paling besar dibandingkan Disiplin Kerja, dimana Pengawasan secara langsung memiliki pengaruh besar dalam meningkatkan Kinerja Karyawan, sedangkan Disiplin Kerja memiliki pengaruh yang lebih rendah dibandingkan Pengawasan dalam fungsinya untuk menurunkan Kinerja Karyawan dan Pengawasan memiliki pengaruh yang rendah terhadap Disiplin Kerja.
References
Darmawan, R. A., & Sumartik. (2023). Employee Performance: The Effects of Supervision, Work Discipline, and Work Environment. Academia Open, 9(2), 10.21070/acopen.9.2024.5514. https://doi.org/10.21070/acopen.9.2024.5514
Gumelar, B., Jamaludin, A., & Nandang, N. (2024). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Mitramas Muda Mandiri. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 5(2), 5706–5717. https://doi.org/10.37385/msej.v5i2.5129
Handoko. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi Jakarta Bumi Aksara.
Hasan. (2020). The Influence of Supervision and Work Discipline on Employee Performance at the Municipal Trade and Industrial Services Gorontalo. World of Science: Journal on Modern Research Methodologies.
Hijrah. (2024). The Employee Performance Perspective Influenced By Supervision, Commitment, and Work Discipline at The Human Resource Development Agency of South Sulawesi Province. Eduvest - Journal of Universal Studies. Volume 4 Number 06, June, 2024. p- ISSN 2775-3735- e-ISSN 2775-372
Hilda Kartini Rusmayanti dan Anwar Musadad (2022). Pengaruh Pengawasan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit Karya Husada Cikampek. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, September 2022, 8 (16), 239-249 DOI: https://doi.org/10.5281/zenodo.7067594
Idris, M. A., & Tuckey, M. (2019). Supervisory coaching and performance feedback as mediators of the relationships between leadership styles, work engagement, and turnover intention. Human Resource Development International, 22(3), 257-282
Lapointe, É., & Vandenberghe, C. (2017). Supervisory mentoring and employee affective commitment and turnover: The critical role of contextual factors. Journal of Vocational Behavior, 98, 98-107. Lee, M. C. C.,
M. Akob et al., (2021). "Pengaruh Pengawasan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan," YUME J. Manag., vol. 4, no. 1, pp. 235–248, 2021
Nugroho, F. A., Mala , I. W. ., & Misnan , M. . (2022). The Influence of Supervision and Work Discipline on Employee Performance (Case study on Administrative Staff at Soerjo University). LITERATUS, 4(2), 771–776. https://doi.org/10.37010/lit.v4i2.953
Ramdani, D., Razak, D. A. ., & Prahara, S. . (2022). Pengaruh Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan Aviation Security Di Bandar Udara Djalaluddin Gorontalo. Hulondalo Jurnal Ilmu Pemerintahan Dan Ilmu Komunikasi, 1(1), 63–76. https://doi.org/10.59713/jipik.v1i1.31
Rivai Zainal dkk. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk. Perusahaan (Dari Teori ke Praktik). Edisi Ketiga. PT. Raja Grafindo. Persada.
Robbins. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia, PT. Sinar. Abadi,
Sembiring. (2024). The Influence of Supervisor, Teamwork, and Discipline on Employee Performance. Journal Of Management, 8(1). https://doi.org/10.36555/almana.v8i1.2298
Suasnawa, I. G., Nurhaeni, A., & Wardhana, Z. F. (2023). The Influence of Supervision and Work Discipline on the Performance of Inpatient Nurses at "X" General Hospital. JUDICIOUS, 4(2), 334–339. https://doi.org/10.37010/jdc.v4i2.1478
Sudiro, S., & Farida Ferine, K. . (2023). The influence of supervision and work discipline on employee performance with competency as an intervening variable at the medan religious training center. Sibatik journal: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, Dan Pendidikan, 2(11), 3657–3670. https://doi.org/10.54443/sibatik.v2i11.1500
Sugiyono (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alphabet.
Suryalena. (2024). The Influence of Supervision and Work Discipline on Employee Performance at PT. Lutvindo Wijaya Perkasa Pekanbaru. Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) Vol. 3, No. 4 2024: 1235-1246
Zaenal Arifin, M., & Sasana, H. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, 2(6), 49-56. https://doi.org/10.55047/transekonomika.v2i6.269

