PENGARUH LITERASI KEUANGAN, FINTECH, INKLUSI KEUANGAN DAN E-COMMERCE TERHADAP KINERJA USAHA (STUDI KASUS PADA UMKM MAKANAN DAN MINUMANDI KOTA BALIKPAPAN)
DOI:
https://doi.org/10.31539/costing.v7i6.14226Keywords:
Literasi Keuangan, Fintech, Inklusi Keuangan, E-commerce dan Kinerja UsahaAbstract
Penelitian ini menyelidiki bagaimana pemahaman para pengusaha UMKM tentang Literasi Keuangan, Fintech, Inklusi Keuangan dan E-commerce dan Kinerja Usaha pada UMKM Makanan dan Minuman di kota Balikpapan. Penelitian ini menggunakan metode corelational research dengan menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif. Dengan jumlah sampel sebanyak 389 UMKM Makanan dan Minuman di kota Balikpapan, kuesioner disebarkan sebagai bagain dalam mengumpulan data penelitian ini. Smart-PLS digunakan dalam penelitian ini untuk menangani data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Literasi keuangan, Fintech, dan E-commerce berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja usaha UMKM makanan dan Minuman kota Balikpapan sedangkan Inklusi Keuangan tidak berpengaruh terhadap Kinerja Usaha UMKM Makanan dan Minuman dikota Balikpapan,
References
Agustino, M. R., Fajri, M. B., Kustaji, & Pratama, R. A. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan dan Financial Technology terhadap Kinerja UMKM Di Kabupaten Bojonegoro. Journal Of Social Science Research, 4(1), 3751–3764.
Ajzen, I. (2020). The theory of planned behavior: Frequently asked questions. Human Behavior and Emerging Technologies, 2(4), 314–324. https://doi.org/10.1002/hbe2.195
Apriliani. (2024). Literasi keuangan Berbasisi Teknologi Digital. CV. Literasi Nusantara Abadi. ISBN: 978-623-127-227-0
Ariani, & Utami. (2023). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Usaha Pada Nasabah Kur Bri Semarang. 9(1), 10–23. https://doi.org/https://doi.org/10.57249/jbk.v9i1.99
Barus, E. P. B., Siahaan, A. M., & Sihombing, H. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Kinerja Usaha Mikro Kecil (UMK) di Kecamatan Berastagi. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 4(1), 323–331. https://doi.org/10.37481/jmeb.v4i1.708
Budiarti, & Akbar. (2021). E-commerce for the Development of Small Medium Enterprises. 1(1), 239–243. https://doi.org/10.34010/injuratech.v1i2.5906
Choerudin, A., Zulfachry, Widyaswati, R., Warpindyastuti, L. D., Khasanah, J. S. N., Harto, B., Fauziah, N., Sohilauw, M. I., Nugroho, L., Suharsono, J., & Paramita, S. (2023). Literasi Keuangan. In Banking Journalist Academy (Issue June).
Chusniah. (2023). Strategi Inklusi Keuangan Syariah Dalalm Pemberdayaan UMKM (Duniawati (ed.)). CV. Adanu Abimata. ISBN: 978-623-162-474-1
Eko Prassetyo (2022) Pengaruh E-Commerce, Pengetahuan Akuntansi, Buaya Organisasi, Dan Literasi Keuangan Terhadap Kinerja Usaha https://doi.org/10.32528/nms.v1i3.102
Daud, & ZamZam. (2023). Pengembangan Koperasi Dan UMKM Generasi 4.0. CV. Budi Utama. ISBN: 978-623-124-179-5
Debby, Nugraha, & Suryani. (2022). Analisis Pengaruh Techno-Finance Literacy Dan Praktik Entrepreneur Risk Management Terhadap Kinerja Usaha Kecil Menengah (Ukm) Di Kabupaten Lombok Barat. Jmm Unram - Master of Management Journal, 11(1), 79–89. https://doi.org/10.29303/jmm.v11i1.705
Deden, D. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Usaha Umkm Di Balikpapan Pada Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Edueco, 5(2), 179–185. https://doi.org/10.36277/edueco.v5i2.148
Fadilah, I., Rahman, S., & Anwar, M. (2022). Analisis pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan, dan Financial Technology terhadap kinerja Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Bandung. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 5(3), 1347–1354. https://doi.org/10.32670/fairvalue.v5i3.2419
Fatmawatie. (2022). E Commerce Dan Perilaku Konsumtif. In Naning Fatmawatie. IAIN Kediri Press. ISBN: 978-623-768-206-6
Fitri, A. (2022). Literasi Keuangan (Teori dan Implementasinya) (Kurniawan ed.)). CV. Pena Persada. ISBN: 978-623-325-849-7
Fitriasandy, A. L., & Anam, A. K. (2022). Pengaruh Pengelolaan Keuangan, Financial Teknologi, dan Modal Sosial Terhadap Kinerja UMKM. Jurnal Rekognisi Manajemen, 6(2), 66–77. http://ejournal.unisnu.ac.id/jrm/
Fakhrurozi (2024) Fundamental Kewirausahaan UMKM (Yona Sari ed)) Yayasan Tri Edukasi Ilmiah ISBN: 978-623-89394-9-7.
Ghozali, 1. (2021). Structural Equation Modeling Dengan Metode Alternatif Partial Least Square (PLS) (A. Tejokusumo (ed.); 5th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro. I. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hair, J. F., Ringle, & Sarstedt, M. (2021). Partial Least Squares Structural Equation Modeling. In Handbook of Market Research (Issue July). https://doi.org/10.1007/978-3-319-57413-4_15
Hasri. (2024). Stategi Markeeting Terpenting Dekade Ini. PT.Gramedia Pustaka Utama. ISBN: 978-602-06-7582--4
Husinsah, & Rafai’i. (2022). Kewirausahaan Dan Manajemen Usaha Kecil (Syahputra (ed.)). Perdana Publishing. ISBN: 978-623-411-031-9
Iko Putri Yanti, W. (2019). Pengaruh Inklusi Keuangan Dan Literasi Keuangan Terhadap Kinerja Umkm Di Kecamatan Moyo Utara. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(1). https://doi.org/10.37673/jmb.v2i1.305
Kadeni. (2024). The Role of Micro, Small, and Medium Enterprises in Improving Community Welfare. Golden Ratio of Data in Summary, 4(1), 81–89. https://doi.org/10.52970/grdis.v4i1.516
Kedah, Z. (2020). Smes ’ E-Commerce Adoption Towards Consumer Experience Pengaruh Pengadopsian E-Commerce Umkm Terhadap. 21(2), 144–155.
Kusuma, M., Narulitasari, D., & Nurohman, Y. A. (2022). Inklusi Keuangan Dan Literasi Keuangan Terhadap Kinerja Dan Keberlanjutan Umkm Disolo Raya. Among Makarti, 14(2), 62–76. https://doi.org/10.52353/ama.v14i2.210
Lestari, & Fadhilah. (2023). Manajemen Koperasi Dan UMKM (kusuma (ed.)). Yayasan Cendikia Mulia Mandiri. ISBN: 978-623-8157-23-5
Maharriffyan, M., & Oktaviani, R. M. (2021). Kajian Perilaku Pajak UMKM Dari Perspektif Theory of Planned Behavior. Jurnal Akuntansi Bisnis, 14(2), 126–135. https://doi.org/10.30813/jab.v14i2.2550
Marisa, O. (2020). Perceptions of Ease of Use , Effectiveness , and Risk Influence on Interest in Transactions Using Financial Technology. 8(2), 139–152.
Marnisah, & Irawati. (2021). Meningkatkan Kinerja Manajemen Sumber Daya Manusia Konsep & Studi Kasus. CV. AA. Rizky. ISBN: 978-623-618-032-7
Masnita, & Triyowati. (2019). Bank Dan Lembaga Keuangan Lainnya:Tinjauan Manajemen Inklusi Keuangan. Universitas Trisakti. ISBN: 978-602-075-007-1
Muin. (2020). Kinerja Usaha Pelaku UMKM Etnis Bugis Makassar (Abdul (ed.)). CV. Adanu Abimata. ISBN: 978-623-7943-96-9
Mulyono, G. (2020). Literasi Keuangan. Madza Media. ISBN: 978-623-130-160-4
Narendra, N., & Lestariani, M. A. (2023). Strategi Promosi Terhadap Peningkatan Penjualan Pada UMKM Kota Balikpapan. 6(3).
Natsiruddin, A., Nuramalia Hasanah, & Diah Armeliza. (2023). Pengaruh E-Commerce, Budaya Organisasi, dan Pengetahuan Akuntansi terhadap Kinerja Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 4(2), 470–485. https://doi.org/10.21009/japa.0402.09
Nurlia, (2023) Imporving Finansial Literacy ThroughTeaching Materials On Managing Finance For Millennials.12(01), 1028-1032. https://doi.org/10.58471/ekonomi.v12i01
Otoritas Jasa Keuangan. (2017). Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan Nomor 30 /Seojk.07/2017. Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan Nomor 30 /Seojk.07/2017, 1689–1699.
Oktarini (2022) Pengaruh Literasi Keuangan, akses permodalan, dan penggunaan Fintech terhadap kinerja UMKM di Kota Batu pada masa Pandemi Covid-19 https://jim.unisma.ac.id/index.php/jrm/article/view/15875/12017
Permata Sari, B., Rimbano, D., Marselino, B., Aprilia Sandy, C., & Ria Hairum, R. (2022). Determinasi Literasi Keuangan dan Inklusi Keuangan Terhadap Kinerja dan Keberlangsungan Usaha UMKM. Owner, 6(3), 2865–2874. https://doi.org/10.33395/owner.v6i3.928
Poernomo, D. (2019). Usaha Mikro Batik Madura (Giyanto (ed.)). Griya Pandiva. ISBN: 978-602-14113-4-6
Prakoso, A. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Kinerja UMKM se-Eks Karesidenan Besuki. In Valid Jurnal Ilmiah (Vol. 17, Issue 2).
Purwanto, P., & Fachrizi, A. R. (2021). Pengaruh Financial Technology Terhadap Kepuasan Keuangan Pada UMKM Di Kabupaten Pamekasan. Ekombis Sains: Jurnal Ekonomi, Keuangan Dan Bisnis, 6(1), 21–28. https://doi.org/10.24967/ekombis.v6i1.839
Ramadhan, W. A. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan Dan Minat Menggunakan E-Commerce Terhadap Kinerja Umkm Di Kecamatan Kuranji. Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis, 1(4), 1037-1054.
Rachman, N., & Musa, Z. (2023). Usaha Kecil Menengah (UKM) Dan Kewirausahaan (F. Putri (ed.)). PT. Nas Media Indonesia. ISBN: 978-623-351-945-8
Ramadhan, W. A., & Indrayeni. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan dan Minat Menggunakan E-Commerce Terhadap Kinerja UMKM di Kecamatan Kuranji. Jurnal Akuntansi Keuangan Dan Bisnis, 1(4), 1037–1054.
Ramli, & Wijaya. (2024). Perencanaan & Kelayakan Bisnis (Suardi (ed.)). CV. Azka Pustaka. ISBN: 978-623-8508-600
Rani, G. M., & Desiyanti, R. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan dan Digital Payment Terhadap Kinerja UMKM Makanan & Minuman di Kota Padang. EKOMABIS: Jurnal Ekonomi Manajemen Bisnis, 5(02), 161–174. https://doi.org/10.37366/ekomabis.v5i02.1403
Reza, O. N., Mawardi, M. C., & Sari, A. F. K. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan, Akses Permodalan, dan Penggunaan E-commerce Terhadap Kinerja UMKM (Studi Pada Pelaku UMKM di Kabupaten Blitar). e_Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi, 13(01), 531-539.
Rezeki, & Kusumawati. (2024). Pengaruh Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Inklusi Keuangan (Yudiawaan (ed.)). PT. Nasya Expanding Management. ISBN : 978-623-115-399-9
Rifki, A., & Wildana. (2024). Pengaruh Platform E-Commerce Dan Faktor Internal Pada Keberlangsungan Usah Mikro, Kecil, Dan Menengah (Umkm) Keripik Di Kabupaten Malang Achmad. 3(2), 636–648. https://doi.org/10.21776/jdess.2024.03.2.23
Rizki, H. (2024). Buku Ajar Finansial Teknologi (Nasrudin (ed.)). PT. Nasya Expanding Management. ISBN: 978-623-115-392-0
Rosmawarni, & Fauziah. (2024). E-Commerce (R. Pratiwi (ed.); Issue April). PT. Penamuda Media. ISBN: 978-623-889-895-4
Sahrul, E. A., & Nuringsih, K. (2023). Peran E-Commerce, Media Sosial Dan Digital Transformation Untuk Peningkatan Kinerja Bisnis Umkm. Jurnal Muara Ilmu Ekonomi Dan Bisnis, 7(2), 286–299. https://doi.org/10.24912/jmieb.v7i2.23293
Sanga, P., & Romario. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Kinerja Keuangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah ( UMKM ) dengan Perilaku Pengelolaan Keuangan sebagai Variabel Intervening. 3(4). https://doi.org/https://doi.org/10.30640/inisiatif.v3i4.3162
Sanistasya, P. A., Raharjo, K., & Iqbal, M. (2019). Pengaruh literasi keuangan dan inklusi keuangan terhadap kinerja usaha kecil di Kalimantan Timur. Jurnal Economia, 15(1), 48–59. https://journal.uny.ac.id/index.php/economia
Santoso, J. T. (2020). E-Commerce Tinjauan Manajerial dan Jejaring Sosial (T. Santoso (ed.)). Yayasan Prima Agus Teknik. ISBN: 9786236141014
Saputro, P., & Nasir. (2022). Digitalasasi Perbankan. Muhammadiyah University Press. http://sahabatpegadaian.com/keuangan/inklusi-keuangan. ISBN: 978-602-361-482-0
Saragih, F., & Ritonga, P. (2022). Model Pengelolaan Keuangan Berbasis Literasi Keuangan dan Inklusi Keuangan : Studi pada UMKM di Kota Binjai. 6(April), 1509–1518. https://doi.org/10.33395/owner.v6i2.778
Sari, W. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan, Modal Manusia, Dan Financial Technology Terhadap Kinerja UMKM Di Kabupaten Sleman. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 11(2), 411–417. https://doi.org/https://doi.org/10.34308/eqien.v11i02.926
Sawlani, K. (2021). Keputusan Pembelian Online (Salani (ed.)). Scopindo media pustaka. ISBN: 978-623-365-015-1
Selvi. (2018). Literasi Keuangan Masyarakat. Ideas Publishing. ISBN: 978-602-587-857-2
Setiawan. (2023). Ekonomi Indonesia Kini Dan Esok (Anwar (ed.)). Gedung UPT Unhas Press, Kampus Unhas Tamalanrea. ISBN: 978-979-530-499-9
Setiawan, & Ramadhani. (2024). E-commerce. Ruang Karya. ISBN: 978-623-353-760-5
Setyowati, D. T., & Ira Puspitadewi S. (2023). Perilaku ORganisasi & Organizational Citizenship Behavior. UM Jember Press. ISBN: 978-623-924-694-5
Sholeha, A., Kharisma, A. S., & Setiabudi, U. M. (2024). Pengaruh Financial Technology ( Fintech ) Terhadap Kinerja UMKM Melalui Mediasi Akses Keuangan. Jurnal Bina Bangsa Ekonomika, 17(2), 1571–1586.
Sihwahjoeni, S., Marija, M., & Apriyanto, G. (2021). Pengaruh Financial Capital, dan Literasi Keuangan terhadap Kinerja Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Kota Malang. Jurnal Akuntansi Dan Perpajakan, 7(1), 31–38. https://doi.org/10.26905/ap.v7i1.5464
Shidiq, Y., Wibowo, E., & Setyaningsih. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan, Digital Marketing dan Inovasi Produk Terhadap Kinerja Keuangan pada UMKM Kuliner di Kecamatan Serengan Surakarta.PENG: Jurnal Ekonomi Dan Manajemen,2(1), 192-203.https://doi.org/10.62710/rt11q756
Soleh, M. H., & Arief Kusuma Among Praja. (2020). Kepemimpinan Pendidikan (C. Mitak (ed.)). Cahaya Harapan. ISBN: 978-623-8117-15-4
Solikhah, & Kuddy. (2024). Pengaruh Financial Behavior , Financial Technology, Dan Adopsi E-Commerce Terhadap Peningkatan. 8(1), 1–6. https://doi.org/https://doi.org/10.55264/jumabis.v6i2 PENGARUH
Sugiyono, P. D. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Dan kualitatif R&D. Mitra Wacana Media. ISBN: 978-602-289-373-8
Sultansyah, A., & Puspawati, D. (2022). Pengaruh Pemahaman Literasi Keuangan Dan Kemudahan Digital Payment Terhadap Kinerja Umkm Di Jawa Tengah. Jurnal DinamikA, 3(1), 23–50. https://doi.org/10.18326/dinamika.v3i1.23-50
Suparlinah, & Sunarmo. (2023). Pengaruh literasi keuangan, inklusi keuangan dan intelectual capital terhadap kinerja ukm di kabupaten banyumas. 2(1), 109–119. https://doi.org/https://doi.org/10.32424/1.jras.2023.2.1.9593
Tukino. (2023). Strategi Bisnis E-Commerce (Hutahaean & Azhar (eds.)). Yayasan Kita Menulis. ISBN: 978-623-342-856-9
Wardhana, A. (2024). Klasifikasi E-Commerce (Pradana (ed.); Issue September). CV. Eureka Media Aksara. ISBN: 978-623-51-614-4
Wardhana, A., & Rustandi Kartawinata, B. (2023). Financial Technology 4.0 Indonesia Perspective 2023 Penerbit Cv.Eureka Media Aksara (Misdiarito (ed.); Issue March). CV. Eureka Media Aksara. https://www.researchgate.net/publication/369091134
Wahyuni, S., Nugroho, W. S., Purwantini, A. H., & Khikmah, S. N. (2021, November). Pengaruh E-Commerce, Budaya Organisasi, Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi dan Literasi Keuangan terhadap Kinerja UMKM di Kota Magelang. In Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ekonomi Untidar 2021 (Vol. 1, No. 1).
Wendy, L., & Kosadi. (2024). Finansial Teknologi (Efitra (ed.)). PT. Sonpedia Publishing Indonesia. ISBN: 978-623-8634-99-6
Widi, I. M. W., & Sinarwati, N. K. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Inklusi Keuangan Terhadap Kinerja Umkm Sentra Dodol Penglatan. Management and Accounting Expose, 6(1), 86–96. https://doi.org/10.36441/mae.v6i1.1312
Yanto, & Ismail. (2024). Mengarungi Arus Keuangan (Damayanti (ed.)). ISBN: 978-623-500-338-2
Yanti, W. I. P. (2019). Pengaruh inklusi keuangan dan literasi keuangan terhadap kinerja UMKM di kecamatan moyo utara. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(1).
Yuliani, & Norisant. (2024). The influence of financial technology and access to capital on the performance of msmes in the city of sukabumi. 7, 5487–5501. https://doi.org/DOI: https://doi.org/10.31539/costing.v7i3.9327
Zaenudin, & Fahamsyah. (2023). Peran Fintech, Inklusi Keuangan Dan Literasi Keuangan Terhadap Kinerja Dalam Kesiapan Dukung Cashless Society Sektor Usaha Mikro Kecil Menengah Kabupaten Bekasi. 9(2), 66–72.
Zanaria, Y., Septiani, A., & Sari, E. Y. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan, dan E- Commerce terhadap Kinerja UMKM (Studi pada Bidang Perdagangan Kuliner di Kelurahan Iringmulyo). Jurnal Manajemen, 17(2), 329–336.
Zikri, H. (2020). Peran UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat. EQUILIBRIUM : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pembelajarannya, 8(2), 191. https://doi.org/10.25273/equilibrium.v8i2.7118