PENGARUH QUICK RATIO, NET PROFIT MARGIN, PERPUTARAN PERSEDIAAN DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN TRANSPORTASI DAN LOGISTIK PERIODE 2020-2024
DOI:
https://doi.org/10.31539/2mtdwm83Keywords:
Quick Ratio, Net Profit Margin, Perputaran Persediaan, Debt To Equity Ratio, Pertumbuhan LabaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh quick ratio, net profit margin, perputaran persediaan, dan debt to equity ratio terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan sektor transportasi dan logistik, baik secara parsial maupun simultan. Pendekatan yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan populasi 35 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI), dan melalui metode purposive sampling diperoleh 8 perusahaan sebagai sampel dengan total 40 observasi selama lima tahun. Analisis data dilakukan menggunakan uji deskriptif, uji asumsi klasik, dan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa quick ratio dan debt to equity ratio berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan laba, sementara net profit margin dan perputaran persediaan tidak memberikan pengaruh yang signifikan. Secara simultan, keempat variabel tersebut terbukti berpengaruh terhadap pertumbuhan laba. Berdasarkan temuan ini, peneliti merekomendasikan agar investor mempertimbangkan rasio keuangan tersebut sebelum melakukan investasi, serta mendorong penelitian selanjutnya untuk menambahkan variabel lain seperti inflasi atau ukuran perusahaan guna memperluas hasil penelitian di masa depan.
References
Ardyanti, N. M. R., Sukadana, I. W., & Tahu, G. P. (2022). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Total Asset Turnover Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019. Jurnal EMAS, 3(10), 126–136. https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/emas/article/view/4290
Dianitha, K. A., Masitoh, E., & Siddi, P. (2020). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Di Bei. Jurnal Akuntansi : Transparansi Dan Akuntabilitas, 8(2), 127–136. https://doi.org/10.35508/jak.v8i2.2874
Erawati, T., & Hanifah, R. N. (2024). Pengaruh Perputaran Modal Kerja, Perputaran Persediaan Dan Return on Equity Terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 8(1), 2196–2210. https://doi.org/10.31955/mea.v8i1.3955
Ghozali, I. (2021). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS 26 (Cetakan 10). Badan Penerbit Universitas Dipenogoro.
Hanifah, N., Hendra, K., & Nurlaela, S. (2020). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Total Asset Turnover Dan Kebijakan Manajerial Terhadap Pertumbuhan Laba. OIKOS Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, IV(1), 1–10. https://doi.org/10.23969/10.23969/oikos.v4i1.2164
Hermanto, & Hanadi, J. (2020). Analisis Pengaruh Faktor Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal Ekonomi : Journal of Economic, 11(2), 133–143. https://jeconomics.esaunggul.ac.id/index.php/JECO/article/view/4
Indrafana, I., Sari, A. I., Listiorini, & Setiawan, T. (2022). Pengaruh Likuiditas Terhadap Pertumbuhan Laba Perusahaan Pertambangan Terdaftar di BEI. ARBITRASE: Journal of Economics and Accounting, 3(2), 421–428. https://doi.org/10.47065/arbitrase.v3i2.538
Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Penerbit Rajawali Press.
Mariam, & Munandar, A. (2023). Pengaruh Current Ratio Dan Quick Ratio Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Sektor Pertambangan (Sub Sektor Minyak Dan Gas Bumi) YangTerdaftar Di Bursa Efek Indonesia. INNOVATIVE: Journal Of Social Science Research, 3(2), 12918–12929.
Ningsih, S. R., & Utiyati, S. (2020). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, dan Net Profit Margin Terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 9(6), 1–15. https://doi.org/10.36352/jlis.v1i2.874
Panjaitan, V. (2024). Pengaruh Likuiditas Dan Perputaran Persediaan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Stindo Profesional, 10(2), 1–24. https://doi.org/10.37202/kmmr.2024.29.2.1
Petra, B. A., Apriyanti, N., Agusti, A., Nesvianti, N., & Yulia, Y. (2021). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Current Ratio dan Perputaran Persediaan terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal Online Insan Akuntan, 5(2), 197. https://doi.org/10.51211/joia.v5i2.1438
Puspitasari, M., & Thoha, M. N. F. (2021). Pengaruh Rasio Hutang terhadap Ekuitas, Rasio Saat Ini, Rasio Cepat, Peralihan Aset dan Pengembalian Aset terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Kimia. Reviu Akuntansi, Manajemen, Dan Bisnis, 1(1), 27–37. https://doi.org/10.35912/rambis.v1i1.394
Putra, R. S. N., Budiman, N. A., & Delima, Z. M. (2023). Determinan Pertumbuhan Laba di Perusahaan Manufaktur. Jurnal Pabean., 5(1), 1–12. https://doi.org/10.61141/pabean.v5i1.319
Rivandi, M., & Oktaviani, F. (2022). Pengaruh Return on Asset Dan Net Profit Margin Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaa Semen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2020. Inovasi Penelitian, 2(10), 3539–3548.
Sa’adah, L., Soedarman, M., & Al Falah, Y. H. (2022). Pengaruh Current Ratio, Debt To Asset Ratio, Dan Net Profit Margin Terhadap Pertumbuhan Laba pada perusahaan makanan dan minuman tahun 2019-2020. Jurnal Analisa Akuntansi Dan Perpajakan, 6(1), 14–21. file:///C:/Users/T410/Downloads/4325-Article Text-15157-1-10-20220523 (1).pdf
Sandjaja, A. E., & Suwaidi, R. A. (2021). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Dan Rasio Aktivitas Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Food and Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Sosial Ekonomi Dan Politik, 2(3), 17–25.
Sudana, I. M. (2019). Manajemen Keuangan Teori dan Praktik. Penerbit Airlangga University Press.
Susyana, F. I., & Nugraha, N. M. (2021). Pengaruh Net Profit Margin, Return On Assets, Dan Current Ratio Terhadap Pertumbuhan Laba. JEMPER (Jurnal Ekonomi Manajemen Perbankan), 3(1), 56–69.
Syairozi, M. I., Aziz, K. F., & Taufiqqurrachman, F. (2022). Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas Dan Profitabilitas Terhadap Pertumbuhan Laba Perusahaan (Studi Kasus: Terhadap Perusahaan Sektor Percetakan, Periklanan dan Media, Tahun 2016-2020). Jurnal AKTUAL, 20(2), 1–8.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Hellin Hellin, Wilsa Road Betterment Sitepu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.