Pengaruh Perencanaan Pajak Kepemilikan Institusional Dan Tata Kelola Perusahaan Terhadap Manajemen Laba
Abstract
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengidentifikasi pengaruh perencanaan pajak, kepemilikan institusional, dan tata kelola perusahaan terhadap manajemen laba yang dihitung dengan discretionary accruals model Modified Jones. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di BEI periode 2018-2022. Sampel dipilih dengan metode purposive sampling, sehingga diperoleh sampel pada penelitian ini sebanyak 206 data. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi berganda untuk menguji model dan uji hipotesis. Hasil pada penelitian ini menunjukkan perencanaan pajak, kepemilikan institusional, dan komite audit berpengaruh positif signifikan, sedangkan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap manajemen laba.
References
Atin, T., & Pujiono, P. (2022). Analisis Laba Bersih dan Manajemen Laba Model Jones Dimodifikasi Untuk Keputusan Investasi Pada Sektor Agrikultur Di BEI Setelah Implementasi Full IFRS. Owner, 6(3), 1580–1590. https://doi.org/10.33395/owner.v6i3.940
Ayudia, T., & Hapsari, N. (2021). Pengaruh Struktur Kepemilikan Institusional Dan Financial Leverage Terhadap Manajemen Laba. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 4(2), 878–887. https://doi.org/10.31539/costing.v4i2.2050
Cahyani, D., & Hendra, K. (2020). Pengaruh Kepemilikan Institusional, Ukuran Perusahaan, Leverage Dan Tax Planning Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 11(2), 30. https://doi.org/10.36448/jak.v11i2.1522
Cinthya, M. T., Novitasari, L. G., & Dewi, N. L. P. S. (2022). Pengaruh kepemilikan institusional, leverage, ukuran perusahaan dan profitabilitas terhadap manajeman laba. Jurnal Gentiaras Manajemen Dan Akuntasi, 14(1), 61–70.
Dharma, D. A., Damayanty, P., & Djunaidy, D. (2021). Analisis Kinerja Keuangan Dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Bisnis, Logistik Dan Supply Chain (BLOGCHAIN), 1(2), 60–66. https://doi.org/10.55122/blogchain.v1i2.327
Elizabeth Sugiarto Dermawan, L. Y. (2020). Pengaruh Leverage, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Paradigma Akuntansi, 2(4), 1799. https://doi.org/10.24912/jpa.v2i4.9376
Febria, D. (2020). Pengaruh Leverage, Profitabilitas Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Manajemen Laba. SEIKO : Journal of Management & Business, 3(2), 65. https://doi.org/10.37531/sejaman.v3i2.568
Febriani, F., & Chaerunnisak, U. H. (2022). Pengaruh Perencanaan Pajak, Beban Pajak Tangguhan dan Asimteri Informasi terhadap Manajemen Laba. Reslaj : Religion Education Social Laa Roiba Journal, 4(6), 1634–1649. https://doi.org/10.47467/reslaj.v4i6.1191
FELICYA, C., & SUTRISNO, P. (2020). Pengaruh Karakteristik Perusahaan,
Copyright (c) 2024 Tiana Nuria Antika

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.