Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Dengan Board Diversity Gender Sebagai Variabel Moderasi
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh corporate social responsibility dan corporate governance terhadap manajemen laba dengan board gender diversity sebagai variabel moderasi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018 hingga 2022. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah purposive sampling. Dimana data yang digunakan adalah data sekunder yang berupa laporan keuangan perusahaan yang terdaftar di BEI selama tahun 2018 hingga 2022. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 205 data. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah corporate social responsibility tidak berpegaruh terhadap manajemen laba, tetapi corporate governance berpengaruh terhadap manajemen laba, sedangka board gender diversity memperkuat corporate social responsibility terhadap manajemen laba, tetapi board gender diversity tidak memperkuat corporate governance terhadap manajemen laba.
References
Akuntansi, J., & Auditing, P. (2023). GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN. 4(1), 133–155.
Zulkarnain, R., & Helmayunita, N. (2021). Pengaruh Corporate Social Responsibility, Mekanisme GCG terhadap Manajemen Laba: Pada Perusahan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 3(3), 547–566. https://doi.org/10.24036/jea.v3i3.423
Mardiana, N., Firdausi Nuzula, N., & Rut Damayanti, C. (2022). Corporate Governance and Socially Responsible on Accounting Conservatism and Earnings Management in Indonesia’s SOE Enterprises. Jurnal Administrasi Bisnis, 16(2), 216–229. https://profit.ub.ac.id
Larasati, M. D., & Az’mi, Y. U. (2023). Pengungkapan Corporate Social Responsisbility dan Manajemen Laba Dengan Board Gender Diversity Sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi, 33(2), 331. https://doi.org/10.24843/eja.2023.v33.i02.p04
Wati, E., & Malik, A. Q. (2021). Corporate Social Responsibility and Earnings Management: The Moderating Role of Corporate Governance. Journal of Accounting Research, Organization and Economics, 4(3), 298–307. https://doi.org/10.24815/jaroe.v4i3.22376
Taufik, M., & Benhans, G. (2021). Does Board of Directors Independence Behave Opportunistically or Ethically? Study Corporation Social Responsibility and Earning Management in Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi & Perpajakan (JRAP), 8(02), 75–85. https://doi.org/10.35838/jrap.2021.008.02.18
Murdock, A. (2017). Governance and ownership. Private Action for Public Purpose: Examining the Growth of Falck, the World’s Largest Rescue Company, 105–133. https://doi.org/10.1057/978-1-349-95214-4_5
Ghaleb, B. A. A., Qaderi, S. A., Almashaqbeh, A., & Qasem, A. (2021). Corporate social responsibility, board gender diversity and real earnings management: The case of Jordan. Cogent Business and Management, 8(1). https://doi.org/10.1080/23311975.2021.1883222
Istiqomah, P., & Nuswandari, C. (2023). Analisis faktor-faktor yang mendasari terjadinya manajemen laba. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi …, 5(9), 3624–3633. https://www.journal.ikopin.ac.id/index.php/fairvalue/article/view/3024%0Ahttps://www.journal.ikopin.ac.id/index.php/fairvalue/article/download/3024/2796
Indarti, M., Faisal, F., Yuyetta, E., & Widiatmoko, J. (2021). Corporate Governance Mechanisms and Real Earnings Management: Evidence from Indonesia. https://doi.org/10.4108/eai.1-10-2020.2304918
Insyaroh, D. W., & Widiatmoko, J. (2022). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Dan Dampaknya Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmiah Akuntansi Peradaban, VIII(1), 33–51. https://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/jiap/article/view/26857/15201
Anthony Halim, S., Gani, P., Siregar, H., & Fajrillah. (2020). Pengaruh Good Corporate Governance, Corporate Social Responsibility, dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba. Terapan Informatika Nusantara, 1(4), 163–170.
E Janrosl, V. S., & Lim, J. (2019). Analisis Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di BEI. Owner, 3(2), 226. https://doi.org/10.33395/owner.v3i2.144
ALEXANDER, N., & PALUPI, A. (2020). Pengaruh Corporate Social Responsibility Reporting Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 22(1), 105–112. https://doi.org/10.34208/jba.v22i1.628
Kalbuana, N., Utami, S., & Pratama, A. (2020). Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility, Persistensi Laba dan Pertumbuhan Laba Terhadap Manajemen Laba Pada Perusaaan Yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 6(2), 350. https://doi.org/10.29040/jiei.v6i2.1107
Oktafia, Y. (2013). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba. El Muhasaba: Jurnal Akuntansi, 2(2), 243–255. https://doi.org/10.18860/em.v2i2.2361
Razak, B., & Helmy, H. (2020). Pengaruh Dewan Direksi Wanita, Dewan Komisaris Wanita Dan Kualitas Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 2(4), 3434–3451. https://doi.org/10.24036/jea.v2i4.294
Urip Wardoyo, D., Aisah, I., Indiarti Masri, S., & Afriyani, V. (2023). Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Manajemen Laba Effect of Corporate Social Responsibility Disclosure on Profit Management. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat Comserva, 2(09), 1818–1833.
Valencia, & Alexander, N. (2021). Pengaruh Corporate Governance Dan Kualitas Audit Terhadap Manajemen Laba. E-Jurnal Akuntansi TSM, 1(3), 139–146. http://jurnaltsm.id/index.php/EJATSM
Susanto, V. M., Destriana, N., & Supriatna, D. (2021). Pengaruh Corporate Governance, Tax Aggressiveness Dan Faktor Lain Terhadap Manajemen Laba. Repository.Tsm.Ac.Id. https://repository.tsm.ac.id/media/338542-pengaruh-corporate-governance-tax-aggres-027b430d.pdf
Haliza, S. N., & Suwarno, S. (2022). Pengaruh Tata Kelola Perusahaan Terhadap Manajemen Laba. Journal of Culture Accounting and Auditing, 1(1), 120. https://doi.org/10.30587/jcaa.v1i1.4240
Rahmawati, R. (2022). PENGARUH GCG dan CSR TERHADAP MANAJEMEN LABA SERTA DAMPAKNYA PADA TAX AVOIDANCE. Owner, 6(1), 1–16. https://doi.org/10.33395/owner.v6i1.486
Lindra, F. R., Suparlinah, I., Ayu, R., Wulandari, S., & Sunarmo, A. (2022). Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Akuntansi (JEBA) Volume 24 No 2 Tahun 2022 PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA. Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Akuntansi (JEBA), 24(2), 1–16. http://jp.feb.unsoed.ac.id/index.php/jeba/article/viewFile/3008/1977
Copyright (c) 2024 Endang Setyaningsih, Ida Nurhayati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.