Perancangan Desain Kemasan Kemasan Keripik Singkong Uwa Menggunakan Metode Kansei Engineering
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan desain kemasan keripik singkong dengan menggunakan metode kansei engineering, untuk meningkatkan kualitas kemasan yang masih sederhana. Proses evaluasi melibatkan 10 sampel desain dan 10 kata kansei yang dianalisis melalui kuesioner semantic differential. Data yang diperoleh diolah menggunakan software RStudio dan dianalisis dengan metode Quantification Theory Type 1 (QTT1). Hasil analisis menunjukkan bahwa faktor-faktor utama yang mempengaruhi persepsi kansei responden terhadap desain kemasan meliputi bahan kertas (X1.2), ukuran besar (X2.2), dan desain simpel (X3.2). Desain akhir yang dihasilkan merupakan kombinasi dari kategori-kategori tersebut, yang diharapkan dapat meningkatkan daya tarik dan kualitas kemasan keripik singkong. Penelitian ini juga memberikan rekomendasi untuk pengembangan desain kemasan lebih lanjut dan mengusulkan penggunaan metode kansei engineering dalam produk-produk lain untuk menyesuaikan desain dengan preferensi emosional konsumen.
Kata Kunci: kansei engineering, kemasan, keripik singkong.
References
Delfitriani, D., Djatna, T., & Syamsir, E. (2018). Development of packaging appearance element design of dadih with Kansei Engineering approach. IPTEK Journal of Proceedings Series, 0(3), 16. https://doi.org/10.12962/j23546026.y2018i3.3700
Delfitriani, D., Diki, & Uzwatania, F. (2022). Pengembangan Konsep Desain Kemasan Produk Handsanitizer dengan Pendekatan Kansei Engineering. Jurnal Agroindustri Halal, 8(2), 229–237. https://doi.org/10.30997/jah.v9i2.7465
Donni Faisal, Lina Dianati Fathimahhayati, Farida Djumiati Sitania. (2021). Penerapan Metode Kansei Engineering Sebagai Upaya Perancangan ulang Kemasan Takoyaki (Studi Kasus: Takoyakiku Samarinda). Jurnal TEKNO (Civil Engineeering, Elektrical Engineeering and Industrial Engineeering), 1-18.
Fathimahhayati, l. D., halim, c. I., & widada, d. (2019). Perancangan kemasan kerupuk ikan dengan menggunakan metode Kansei Engineering. Rekavasi, 7(2), 47–58.
Herinra naftasha, i., purnama sari, n., & muryeti. (2022). Perencanaan dan pengembangan kemasan produk umkm kebab gilss menggunakan metode Kansei Engineering. In prosiding seminar nasional tetamekraf (vol. 1, issue 2).
Indrayana, H. (2020). Analisis Strategi Pemasaran Pedagang Rujak Buah Di Aloon Ponorogo Dalam Perspektif Ekonomi Islam. Skripsi. IAIN Ponorogo. https://etheses.iainponorogo.ac.id/10664/1/skripsi%20herpian%202020.pdf
Mashadi, M., & Munawar, A. (2021). Pendampingan Pengembangan Kemasan Produk Bagi UMKM Kota Bogor. Jurnal Abdimas Dedikasi Kesatuan, 2(1), 115–120. https://doi.org/10.37641/jadkes.v2i1.1402
Ningrum, R. T. P. (2022). Problematika Kewajiban Sertifikasi Halal bagi Pelaku Usaha Mikro dan Kecil (UMK) di Kabupaten Madiun. Istithmar : Jurnal Studi Ekonomi Syariah, 6(1), 43-58. https://doi.org/10.30762/istithmar.v6i1.30
Nurwulandari, A. (2023). Pengembangan produk serta kemasan sehat bagi pedagang kuliner kaki lima.Multidisiplin Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(02), 57–64. https://doi.org/10.58471/pkm.v2i02.2754
Novi Purnama Sari, Ade Isna, Devyta Maharani, Fahri Fadhillah. (2024). Implementasi Kansei Engineering dalam Menentukan Konsep Pengembangan Kemasan Rujak Buah Potong. Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 10, 9-18. Retrieved from
http://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/INTECH
Purnama sari, n., immanuel, j., cahyani, a., studi teknologi industri cetak kemasan, p., teknik grafika dan penerbitan politeknik negeri jakarta, j., & a siwabessy, j. G. (2020). “aplikasi Kansei Engineering dan fuzzy analytical hierarchical process dalam pengembangan desain kemasan.” In journal printing and packaging technology (vol. 1).
Ramadhina, A., & Mugiono, M. (2022). Pengaruh Desain Kemasan, Variasi Produk Dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Konsumen. Jurnal Manajemen Pemasaran Dan…,01(1),59–67. https://jmppk.ub.ac.id/index.php/jmppk/article/view/21
Sari, N. P., Immanuel, J., & Cahyani, A. (2020). Aplikasi Kansei Engineering Dan FuzzyAnalytical Hierarchical Process Dalam Pengembangan Desain Kemasan. Journal Printingand Packaging, 1, 9–21. http://jurnal.pnj.ac.id/index.php/ppt/article/view/2469/0
Zulkarnain, Z. (2020). Strategi Konsep DesainKemasan Kopi Specialty untuk Industri Skala Mikro. Jurnal Desain, 8(1), 17–26. https://doi.org/10.30998/jd.v8i1.6491
Zhu, Z., Liu, W., Ye, S., & Batista, L. (2022). Packaging Design For The Circular Economy: A Systematic Review. Sustainable Production And Consumption, 32, 817832. https://doi.org/10.1016/j.spc.2022.06.005
Copyright (c) 2024 Ardilla Galuh Pramesty Ariyanto, Nana Rahdiana, Hilda Tri Yulianti
![Creative Commons License](http://i.creativecommons.org/l/by-nc/4.0/88x31.png)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.