Sistem Absensi Online Berbasis Aplikasi Mobile Pada Bimbingan Belajar Kedai Ilmu

  • Alif Sufi Amilianto Universitas Teknologi Yogyakarta
  • Anita Fira Waluyo Universitas Teknologi Yogyakarta

Abstract

Pendidikan memiliki peran esensial dalam pengembangan sumber daya manusia, terutama dalam menghadapi tantangan era digital. Namun, masih banyak lembaga bimbingan belajar yang belum mengoptimalkan teknologi untuk meningkatkan efisiensi dan kualitas layanan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan aplikasi bimbingan belajar berbasis Android sebagai solusi bagi Lembaga Bimbingan Belajar Kedai Ilmu. Metode penelitian yang diterapkan adalah metode prototyping, yang memungkinkan pengembangan aplikasi dilakukan secara dinamis dengan respon cepat terhadap masukan pengguna. Subjek penelitian ini adalah siswa dari jenjang SD, SMP, dan SMA yang membutuhkan dukungan belajar tambahan. Aplikasi ini dilengkapi fitur-fitur seperti pengaturan jadwal belajar, sistem absensi, sistem pembayaran, dan fasilitas chat untuk memfasilitasi interaksi antara siswa dan pengajar. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa aplikasi ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi, aksesibilitas, serta kualitas layanan pendidikan pada lembaga bimbingan belajar di Kedai Ilmu. Aplikasi ini berpotensi menjadi sarana edukasi yang inklusif dan mudah diakses oleh siswa dari berbagai latar belakang.

References

Hasibuan, L. H., & Maruf, K. (2020). Mobile Aplikasi Berbasis Android Untuk Sistem Usulan Publik Operasional Dan Pemeliharaan Kota Palangkaraya. Jurnal Teknologi Informasi, 14, 64-70.
Hendri, Meisak, D., & Agustini, S. R. (2022). Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Informasi Penjualan Mediatama Solusindo Jambi. STORAGE – Jurnal Ilmiah Teknik dan Ilmu Komputer, 1, 1-11.
Hidayat, R., Zahra, & Asmadi, I. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Belajar Mengajar Pada Bimbel Bahasa Inggris berbasis web. Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer, 5, 271-283.
Indrawan, G. (2021). Database MySQL dengan pemrograman PHP. Depok: PT Raja Grafindo Persada.
Khaqiqi, I. T., & Harani, N. H. (2023). Penerapan Metode Gamifikasi Pada REST API Spring Boot. Bandung Barat: Buku Pedia.
Marisa, & Widiyawati. (2019). Rancang Bangun Sistem E-learning Dengan Metode Prototype Pada SMK Widya Nusantara. Jurnal Gerbang, 9, 69-74.
Musthofa, N., & Adiguna, M. A. (2022). Perancangan Aplikasi E-Commerce Spare-Part Komputer Berbasis Web Menggunakan CodeIgniter Pada Dhamar Putra Ccomputer Kota Tangerang. OKTAL : Jurnal Ilmu Komputer dan Science, 1, 199-207.
Rahmatuloh, M., & Revanda, M. R. (2022). Rancang Bangun Sistem Informasi Jasa Pengiriman Barang Pada PT. Haluan Indah Transporindo Berbasis Web. Jurnal Teknik Informatika, 14, 54-59.
Sibuea, S., Saputro, M. I., Annan, A., & Widodo, Y. B. (2022). Aplikasi Mobile Collection Berbasis Android Pada PT. Suzuki Finance Indonesia. Jurnal Informatika dan Teknologi Komputer, 2, 31-42.
Sriyono, H. (2021). Bimbingan Dan Konseling Belajar Bagi Siswa Di Sekolah. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Published
2024-11-15
Abstract viewed = 1 times
PDF downloaded = 0 times