Media Pembelajaran Interaktif Manfaat Pelestarian Lingkungan Organisasi Relawan Cakra Abhipraya Responsif

  • Pramudya Nugraha Sekolah Tinggi Ilmu Komputer Cipta Karya Informatika,
  • Fadhel Naufal Rahman Sekolah Tinggi Ilmu Komputer Cipta Karya Informatika
  • Fadillah Ali Rohmansyah Sekolah Tinggi Ilmu Komputer Cipta Karya Informatika
  • Dava Rizky Perwira Jaya Sekolah Tinggi Ilmu Komputer Cipta Karya Informatika
  • Kiki Setiawan Sekolah Tinggi Ilmu Komputer Cipta Karya Informatika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan media pembelajaran interaktif manfaat pelestarian lingkungan di organisasi kerelawanan Cakra Abhipraya Responsif menggunakan metode MDLC(Multimedia Development Life Cycle). Didalam kehidupan sehari - hari, masyarakat kita memang tidak begitu peduli dengan lingkungan tempatnya hidup. Banyak perilaku dan aktivitas masyarakat yang tidak hanya menunjukkan ketidakpedulian mereka terhadap lingkungan, bahkan justru perilaku mereka merusak lingkungan. Lingkungan mempengaruhi kesehatan dan kesejahteraan masyarakatnya. Oleh karena itu, masyarakat diharapkan peduli terhadap lingkungannya. Menjaga lingkungan juga penting untuk menjaga ekosistem kita agar tetap baik dan menghindari dari bencana yang disebabkan kelalaian manusia terhadap lingkungan. Salah satu solusi yang dilakukan adalah dengan menggunakan media pembelajaran interaktif. Penelitian ini menguraikan tentang pembuatan multimedia pembelajaran interaktif yang berisi teks, gambar, suara, dan animasi 2D. Hasil penelitian menunjukkan bahwa multimedia interaktif dibuat dalam bentuk materi pembelajaran dan kuis agar masyarakat dapat memahami betapa pentingnya peduli lingkungan di sekitar kita.

References

A. H. Arrum and S. Fuada, “Penguatan Pembelajaran Daring di SDN Jakasampurna V Kota Bekasi, Jawa Barat Menggunakan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Augmented Reality (AR),” ABDIMAS J. Pengabdi. Masy., vol. 4, no. 1, pp. 502–510, 2021, doi: 10.35568/abdimas.v4i1.1181
A. Ma’rufah, “Implementasi Pendidikan Karakter Dalam Digitalisasi Pendidikan,” Penetapan Harga Jasa Pendidik. Di Perguru. Tinggi Keagamaan Islam Negeri (Ptkin, vol. 2, no. 2 (2021), pp. 127–143, 2021.
B. Rozi, “Problematika Pendidikan Islam di Era Revolusi Industri 4.0.,” J. Pendidik. Islam, vol. 9, no. 1, pp. 33–47, 2020, doi: 10.38073/jpi.v9i1.204.
E. B. Sembiring, D. Wahyuni, and W. Anurogo, “Multimedia Interaktif Pengenalan Hewan Dan Tumbuhan Langka Menggunakan Model Tutorial,” J. Digit. Educ. Commun. Arts, vol. 1, no. 2, pp. 103–112, 2018, doi: 10.30871/deca.v1i2.839.
E. D. E. Silvia and F. Tirtoni, “Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Berbasis Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan Di Sekolah Adiwiyata,” Visipena, vol. 13, no. 2, pp. 130–144, 2023, doi: 10.46244/visipena.v13i2.2230.
E. Z. Arnada and R. W. Putra, “Implementasi Multimedia Interaktif Pada Paud Nurul Hikmah Sebagai Media Pembelajaran,” J. Idealis, vol. 1, no. 5, pp. 393–400, 2018.
F. E. E. Kusuma, M. B. Setyawan, and I. A. Zulkarnain, “Penerapan Teknologi Augmented Reality Berbasis Android Sebagai Media Pembelajaran Pengenalan Aksara Jawa Di Sdn 1 Sidorejo Ponorogo,” Komputek, vol. 3, no. 1, p. 61, 2019, doi: 10.24269/jkt.v3i1.203.
G. B. Prastyo, A. M. I. Puspita, and W. Nurmalasari, “Pengaruh Media Pembelajaran Explee Berbasis Video Interaktif Sebagai Penguatan Pendidikan Karakter Siswa Sekolah Dasar,” Al-Aulad J. Islam. Prim. Educ., vol. 4, no. 2, pp. 52–59, 2021, doi: 10.15575/al-aulad.v4i2.13208.
G. C. S. Dwiqi, I. G. W. Sudatha, and A. I. W. I. Y. Sukmana, “Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran IPA Untuk Siswa SD Kelas V,” J. Edutech Undiksha, vol. 8, no. 2, p. 33, 2020, doi: 10.23887/jeu.v8i2.28934.
H. P. Paud, “Jurnal Widya AUGMENTASI SEBAGAI MEDIA Jurnal Widya,” vol. 2, pp. 102–114, 2021.
I. A. Nugroho and H. D. Surjono, “Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif berbasis video materi sikap cinta tanah air dan peduli lingkungan,” J. Inov. Teknol. Pendidik., vol. 6, no. 1, pp. 29–41, 2019, doi: 10.21831/jitp.v6i1.15911.
I. W. D. Putra and I. G. A. A. Wulandari, “E-Modul Interaktif Berorientasi Karakter Peduli Lingkungan untuk Kelas IV Sekolah Dasar,” J. Ilm. Pendidik. Profesi Guru, vol. 5, no. 1, pp. 185–196, 2022, doi: 10.23887/jippg.v5i1.45886.
M. E. Putri and Reinita, “Media Pembelajaran Tematik Terpadu Berbasis Adobe Flashcs6 Sebagai Upaya Penanaman Pendidikan Karakter di SD,” J. Pendidik. Tambusai, vol. 4, no. 2, pp. 1203–1215, 2020.
Mawan Akhir Riwanto and W. Nuning Budiarti, “Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif IPA SD Terintegrasi Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan,” J. Pendidik. Dasar Nusant., vol. 6, no. 2, pp. 71–82, 2021, doi: 10.29407/jpdn.v6i2.14974.
N. Efendi, “Implementasi Karakter Peduli Lingkungan di Sekolah Dasar Lolong Belanti Padang,” J. Komun. Pendidik., vol. 4, no. 2, p. 62, 2020, doi: 10.32585/jkp.v4i2.460.
N. Kusumastuti, “Implementasi Pilar-Pilar Karakter Anak Usia Dini,” J. Golden Age, vol. 4, no. 02, pp. 333–344, 2020, doi: 10.29408/jga.v4i02.2525.
S. Rahmawati and N. K. Dewi, “Dampak media pembelajaran kisah keteladanan terhadap karakter peduli sosial dan prestasi belajar anak sekolah dasar,” J. Civ. Media Kaji. Kewarganegaraan, vol. 17, no. 2, pp. 153–163, 2020, doi: 10.21831/jc.v17i2.30574.
T. Atmaji, “Media Pembelajaran Interaktif Melalui Permainan Tradisional Untuk Memperkuat Pendidikan Karakter,” Pros. Semin. Nas. “Penguatan Karakter Berbas. Literasi Ajaran Tamansiswa Menghadapi Revolusi Ind. 4.0,” vol. 1, no. September, pp. 329–337, 2019, [Online]. Available: https://jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/semnasmp/article/view/5542
W. Indra and Y. Fitria, “Pengembangan Media Games IPA Edukatif Berbantuan Aplikasi Appsgeyser Berbasis Model PBL untuk Meningkatkan Karakter Peduli Lingkungan Siswa Sekolah Dasar,” J. Edukasi Mat. dan Sains), vol. 9, no. 1, pp. 59–66, 2021, doi: 10.25273/jems.v9i1.8654.
Zaenuri and Siti Fatonah, “Analisis Implementasi Peran Guru Dalam Penanaman Nilai Karakter Toleransi Pada Mata Pelajaran Pkn Di MI Ma’arif Darussalam Plaosan Yogyakarta,” J. Ris. Madrasah Ibtidaiyah, vol. 2, no. 1, pp. 181–190, 2022, doi: 10.32665/jurmia.v2i1.284.
Published
2024-03-03
Abstract viewed = 20 times
PDF downloaded = 16 times