Strategi Pengembangan Wisata Kuliner dalam Meningkatkan Tingkat Kunjungan Wisatawan Menggunakan Metode SWOT dan QSPM

  • Natashia Veronica Universitas Bunda Mulia
  • Dewanta Facrureza Universitas Bunda Mulia

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengembangkan strategi yang tepat untuk meningkatkan kunjungan wisatawan. Metode penelitian menggunakan kombinasi kualitatif dan kuantitatif digunakan, dengan pengamatan langsung, wawancara, distribusi kuesioner kepada 100 responden, dan dokumentasi sebagai teknik pengumpulan data. Analisis SWOT menghasilkan posisi strategis di kuadran 1 sebagai strategi agresif, dengan prioritas strategi alternatif yang diidentifikasi menggunakan QSPM adalah memanfaatkan event dan teknologi untuk mendukung perbaikan infrastruktur dan fasilitas wisata kuliner. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa masih banyak kekurangan baik dari segi infrastruktur, penataan, fasilitas, kebersihan maupun keamanan dimana hal tersebut menjadi masalah-masalah yang mempengaruhi tingkat kunjungan wisatawan untuk melakukan wisata kuliner di kawasan tersebut.

Kata Kunci: Strategi Pengembangan, SWOT, Wisata Kuliner.

References

Ahmad, D. I., & ST AC. (2020). Manajemen Strategis. Nas Media Pustaka. Makasar

Amanda, L., Yanuar, F., & Devianto, D. (2019 ). Uji Validitas dan Reliabilitas Tingkat Partisipasi Politik Masyarakat Kota Padang. Jurnal Matematika UNAND, 8(1), 179. https://doi.org/10.25077/jmu.8.1.179-188.2019

Apriani, S. (2020). Pengaruh Celebrity Endorser dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Kain Songket Palembang Dengan Citra Merek Sebagai Variabel Intervening pada Konsumen Kain Songket Pipit Songket Palembang. UIN Raden Fatah Palembang. http://repository.radenfatah.ac.id/8089/

Ardiansyah, I., & Silmi, N. F. (2022). Strategi Pengembangan Destinasi Wisata Kuliner di Kota Tangerang dengan Matriks SWOT dan Analisis QSPM (Studi Kasus Kawasan Laksa Tangerang). Jurnal Industri Pariwisata, 4(2), 141–160. https://jurnal.usahid.ac.id/index.php/pariwisata/article/view/662/484

As-siisi, A. M., Rahayu, A., & Dirgantari, P. D. (2022). Strategi Pengembangan Usaha Mie Ayam Cabe Hejo Menggunakan Matriks SWOT dan QSPM. Jurnal Ilmu Manajemen, 19(2), 84–96. https://doi.org/10.21831/jim.v19i2.54539

Atikah, N., & Moeliono, N. N. K. (2023). Analisis Strategi Pemasaran Menggunakan Metode SWOT dan QSPM (Studi Kasus: Restoran Ramen Aboy). Jurnal Mebis, 6(1). https://mebis.upnjatim.ac.id/index.php/mebis/article/view/469

Azizah, N. (2022). Pariwisata Susur Sungai Banjarmasin dengan Membangun Kebersamaan Antar Dosen dan Mahasiswa Pendidikan IPS. https://osf.io/29wsx/download

Berutu, F. (2023). Strategi pengembangan Destinasi Wisata Tangga Seribu Delleng Sindeka sebagai Daya Tarik Wisata Kabupaten Pakpak Bharat Sumatera Utara. Jurnal Manajemen Perhotelan dan Pariwisata, 6(1), 132-140.

Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2017). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches (5th ed.). Sage Publications Asia-Pacific Pte. Singapore

David, M. E., David, F. R., & David, F. R. (2017). The Quantitative Strategic Planning Matrix: A New Marketing Tool. Journal of Strategic Marketing, 25(4), 342–352. https://doi.org/10.1080/0965254X.2016.1148763

Febriani, D. N., Suwatim S., Solichoel, S., Wuntu, G. (2021). Pengembangan Ekonomi Kreatif Dalam Meningkatkan Daya Tarik Wisata Galeri Industri Kreatif Di Kawasan Kota Lama Semarang. 1st Seminar NAsional Teknologi dan Multidisiplin Ilmu SEMNASTEKMU 2021. 277-282. https://prosiding.stekom.ac.id/index.php/SEMNASTEKMU/article/download/118/114

I Wayan Suteja, & Sri Wahyuningsih. (2019). Strategi Pengembangan Potensi Kuliner Lokal dalam Menunjang Kegiatan Pariwisata di Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika Kabupaten Lombok Tengah. Media Bina Ilmiah, 14(2), 2035–2042. https://doi.org/10.33758/mbi.v14i2.300

Inayah, S., Andesta, D., & Ismiyah, E. (2022). Usulan Strategi Pengembangan Ukm Rumah Produksi Anyaman Bambu Ibu Karmi dengan Menggunakan Metode SWOT Terintegrasi QSPM. JUSTI (Jurnal Sistem Dan Teknik Industri), 2(2), 260. https://doi.org/10.30587/justicb.v2i2.3667

Ismayanti, I. (2010). Pengantar Pariwisata. PT Gramedia Widisarana. Jakarta

Krisnadi, A. R., & Natalia, D. (2020). Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Minat Kunjungan Wisatawan Berdasarkan Komponen Destinasi Wisata di Kawasan Kuliner, Pasar Lama Tangerang. In Jurnal Hospitaliti dan Pariwisata 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31334/jd.v2i1.1069

Kriyantono, R. (2021). Teknik Praktis Riset Komunikasi Kuantitatif Dan Kualitatif: Disertai Contoh Praktis Skripsi, Tesis, Dan Disertasi Riset Media, Public Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran. Ed 2; Cet 9. Kencana. Jakarta

Kurniasari, D. A. (2020). Wisata Kuliner Malam di Surabaya (Studi Deskriptif Tentang Pendapat Konsumen Terhadap Pecel Ambulance di Surabaya). Universitas Airlangga. https://repository.unair.ac.id/99912/

Mnguni, E. M., & Giampiccoli, A. (2016). Community-Based Tourism and Food: Towards A Relationship Framework. In African Journal of Hospitality, Tourism and Leisure. 5(1). 1-12. https://www.researchgate.net/publication/292149493_Community-based_tourism_and_food_towards_a_relationship_framework

Nield, K., Kozak, M., & LeGrys, G. (2000). The Role of Food Service In Tourist Satisfaction. International Journal of Hospitality Management, 19(4), 375–384. https://doi.org/10.1016/S0278-4319(00)00037-2

Pellokila, I. R., & Sagala, N. (2019). Strategi Pengembangan Ekowisata Hutan Mangrove di Kawasan Pantai Oesapa. Tourism - Jurnal Pariwisata, 2(1), 47. https://doi.org/10.32511/tourism.v2i1.319

Prastiti, R. A. (2012). Strategi Pengembangan Agribisnis Sapi Potong di Kabupaten Blora. Skripsi. Universitas Sebelas Maret. https://digilib.uns.ac.id/dokumen/download/25568/NTQzMTU=/Strategi-Pengembangan-Agribisnis-Sapi-Potong-di-Kabupaten-Blora-Riana-Aninditya-Prastiti_H088040.pdf

Purwandari, S. (2016). Analisis Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM) sebagai Landasan Menentukan Strategi Pemasaran Pada SMK Citra Medika Sukoharjo. Jurnal Sainstech, 2(6). https://sainstech.poltekindonusa.ac.id/index.php/view/article/view/59/49

Putri, M. A., Rahayu, A., & Dirgantari, P. D. (2023). Analisis strategi pemasaran menggunakan matriks SWOT, matriks IFE, matriks EFE, dan matriks IE (Studi kasus pada bisnis Banjjagim.id). Jurnal Manajemen Bisnis Dan Kewirausahaan, 7(1), 224–234. https://doi.org/10.24912/jmbk.v7i1.20703

Rangkuti, F. (2019). Analisis SWOT : Teknik Membedah Kasus Bisnis (Cara Perhitungan Bobot, Rating, Dan Ocai (25th Ed.). PT Gramedia Pustaka Umum. Jakarta

Salim, E., & Afriyenis, W. (2020). Development and Improvement Strategies Interest In Visiting Twin Lake Attractions In West Sumatra. Journal of Applied Business Administration, 4(1), 58 - 64. https://doi.org/10.30871/jaba.v4i1.1959

Sherdianto, G., & Anom, I. (2019). Pengembangan Waroeng Semawis Dalam Mendukung Wisata Kuliner Di Kota Semarang Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Destinasi Pariwisata, 6(2), 350 - 355. doi:10.24843/JDEPAR.2018.v06.i02.p23

Sugiyono, S. (2019). Statistika Untuk Penelitian. Alfabeta. Bandung

Sunaryo, N. A. (2019). Potensi Wisata Kuliner Di Indonesia: Tinjauan Literatur. Seminar Nasional Inovasi Dalam Penelitian Sains, Teknologi Dan Humaniora-InoBali, 235–242. https://eproceeding.undwi.ac.id/index.php/inobali/article/view/168/160

Virna, E. N. (2007). Wisata Kuliner, Bukan Sekedar Wisata Pemuas Nafsu Perut. Warta Pariwisata. 9(1). 1-32. https://multisite.itb.ac.id/p2par/wp-content/uploads/sites/114/2021/04/15.-maret2007.pdf

Wirawan, P. E., & Octaviany, V. (2022). Pengantar Pariwisata. Nilacakra. Jakarta

World Tourism Organization (2012), Affiliate Members Global Report, Volume 4 - Global Report on Food Tourism, UNWTo, Madrid, DOI: https://doi.org/10.18111/9789284414819
Published
2024-08-31
Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times