Analisis Pengaruh Store Atosphere terhadap Revisit Intention pada The Wilson’s Lane Menteng
Abstract
Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh Store Atmosphere terhadap Revisit Intention pada The Wilson’s Lane Menteng. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan teknis analisis deskriptif yang dibantu dengan data primer berupa kuesioner, observasi, serta studi dokumentasi. Hasil olah data menggunakan program SPSS menunjukkan bahwa hipotesis pertama menunjukkan adanya hubungan positif dan signifikan antara Exterior secara parsial terhadap Revisit Intention konsumen The Wilson’s Lane Menteng. Hipotesis kedua menunjukkan adanya hubungan positif dan signifikan antara General Interior secara parsial terhadap Revisit Intention konsumen The Wilson’s Lane Menteng. Hipotesis ketiga menunjukkan tidak adanya pengaruh signifikan antara Store Layout secara parsial terhadap Revisit Intention konsumen The Wilson’s Lane Menteng. Hipotesis keempat menunjukkan adanya hubungan positif dan signifikan antara Interior Display secara parsial terhadap Revisit Intention konsumen The Wilson’s Lane Menteng. Hipotesis kelima menunjukkan adanya hubungan positif dan signifikan antara Store Atmosphere (Exterior, General Interior, Store Layout, dan Interior Display) secara simultan terhadap Revisit Intention konsumen The Wilson’s Lane Menteng. Kesimpulan bahwa Store Atmosphere memiliki pengaruh signifikan terhadap Revisit Intention konsumen The Wilson’s Lane Menteng. Secara parsial, Exterior, General Interior, dan Interior Display menunjukkan hubungan positif dan signifikan terhadap Revisit Intention, sementara Store Layout tidak memiliki pengaruh signifikan. Namun, secara simultan, semua elemen Store Atmosphere (Exterior, General Interior, Store Layout, dan Interior Display) berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat kunjungan ulang konsumen.
Kata Kunci: Revisit Intention, Store Atosphere, The Wilson’s Lane Menteng.
References
Azkiya, V. (2022, June 20). Jumlah Usaha Penyedia Makanan & Minuman di DKI Jakarta Terbanyak se-Indonesia. Katadata Databoks. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/06/20/jumlah-usaha-penyedia-makanan-minuman-di-dki-jakarta-terbanyak-se-indonesia
Chandra, E., & Ardiansyah, I. (2023). Pengaruh Store Layout Terhadap Revisit Intention Kopi Langkah Pertama Tanjung Duren. COMSERVA: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 3(5), 1679–1690. https://doi.org/10.59141/comserva.v3i5.955
Fitria, F., & Sudarmadi, D. (2019). Pengaruh sistem informasi akuntansi dan pengendalian internal terhadap kinerja karyawan PT. Beton Elemen Persada. JASA (Jurnal Akuntansi, Audit Dan Sistem Informasi Akuntansi), 3(1), 1–13. https://doi.org/10.36555/jasa.v3i1.455
Fitriani, F., & Nurdin, H. (2020). Pengaruh Store Atmosphere Terhadap Minat Berkunjung Ulang Pada Breaktime Kota Bima. Jurnal STIE Semarang (Edisi Elektronik), 12(2), 42–51. https://doi.org/10.33747/stiesmg.v12i2.413
Gunawan, C. (2020). Mahir Menguasai SPSS Panduan Praktis Mengolah Data Penelitian New Edition Buku Untuk Orang Yang (Merasa) Tidak Bisa Dan Tidak Suka Statistika. Deepublish. Yogyakarta
Kimkuri, W., & Buntu, B. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Promosi Dan Desain Terhadap Keputusan Pembelian Kendaraan Bermotor Yamaha Mio Pada PT. Hasjrat Abadi Kota Jayapura. Jurnal Ekonomi & Bisnis Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Port Numbay Jayapura, 11(2). https://aripitstop.com/2020/01/21/intip-data-
Nasution, R. H., & Safina, W. D. (2022). Pengaruh Store Atmosphere, Product Quality Dan Service Quality Terhadap Keputusan Pembelian Kopi Bel Medan Johor. Jurnal Bisnis, Manajemen, Dan Akuntansi, 9(2), 165–177. https://doi.org/10.54131/jbma.v9i2.145
Nurkamal, M. A. S., & Juju, U. (2019). Pengaruh Suasana Toko Dan Fasilitas Fisik Terhadap Kepuasan Konsumen (Survey pada konsumen Cafe Cupola. Id Bandung). Perpustakaan FEB-UNPAS Bandung. https://repository.unpas.ac.id/41709/
Oktaviarni, F., Murni, Y., & Suprayitno, B. (2019). Pengaruh profitabilitas, likuiditas, leverage, kebijakan dividen, dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan. Jurnal Akuntansi, 9(1), 1–16. https://doi.org/10.33369/j.akuntansi.9.1.1-16
Orlando, J., & Harjati, L. (2022). Pengaruh atribut produk dan harga terhadap kepuasan konsumen di rumah makan aa raffi fried chicken sindangbarang bogor. Journal of Accounting and Management Innovation, 6(1), 49–66. https://ejournal-medan.uph.edu/jam/article/view/525
Purba, M. G., Suhud, U., & Aditya, S. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Revisit Intention Pada Turis Danau Toba. Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Keuangan-JBMK, 2(3), 891-905.
Putra, B. A. (2022). Analisis Relasi Kerja dan Sosial Media Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Buku Catatan Hati di Tanah Suci dengan Motivasi sebagai Variabel Intervening. SEIKO: Journal of Management & Business, 4(3), 558–565. https://doi.org/10.37531/sejaman.v4i3.3016
Saputra, Y., Niswan, E., & Untung Utama, N. (2023). Pengaruh Store Atmosphere, Kualitas Pelayanan Dan Cita Rasa Terhadap Minat Berkunjung Kembali Di Aming Coffe Podomoro. Jurnal Equilibrium Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Panca Bhakti, 9(1), 59–67. Diambil dari https://jurnal.upb.ac.id/index.php/equalibrium/article/view/371
Sri, S. (2021, April 19). Industri Makanan dan Minuman Diakselerasi Menuju Transformasi Digital. Kominfo. https://www.kominfo.go.id/content/detail/33978/industri-makanan-dan-minuman-diakselerasi-menujutransformasi-digital/0/berita
Suparna, G., & Gede, I. (2022). Determinan Revisit Intention Pengunjung Museum Dalam Perspektif Experiential Marketing. EKUITAS (Jurnal Ekonomi Dan Keuangan), 6(1), 22–42. https://doi.org/10.24034/j25485024.y2022.v6.i1.4768
Suryana, P., & Tresnawati, T. (2020). Analisisis Suasana Toko, Lokasi, Dan Media Sosial Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di Kopi Aenk. OIKOS: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, 4(1), 45–57. https://doi.org/10.23969/oikos.v4i1.2194
Usvita, M., Yunus, M., & Ukhra, A. (2021). Pengaruh shopping lifestyle dan Store Atmosphere terhadap impulse buying pada konsumen Transmart Padang. Journal of Social and Economics Research, 3(2), 139–145. https://doi.org/10.54783/jser.v3i2.27
Copyright (c) 2024 Audrey Belinda, Vishnuvardhana S. Soeprapto
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.