Analisis Pengaruh Museum Experience terhadap Revisit Intention di Museum Seni Rupa dan Keramik

  • Billy Billy Universitas Bunda Mulia
  • Vishnuvardhana S. Soeprapto Universitas Bunda Mulia

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dampak warisan budaya di museum Seni Rupa dan Keramik Jakarta pada kepuasan pengunjung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa elemen rekreasi, sosialisasi, penghargaan, pengalaman estetika, pengalaman belajar, dan pengalaman yang berfokus pada masalah memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keinginan untuk berkunjung kembali lagi, dengan Celebrative Experience dan Learning Experience memiliki pengaruh paling kuat. Uji T menunjukkan signifikansi 0,000 < 0,05 dan nilai hitung 8,739 > tabel 1,98447, sehingga Ha diterima, menandakan adanya pengaruh antara Museum Experience terhadap Revisit Intention. Nilai R Square sebesar 0,438 berarti variabel Museum Experience mempengaruhi Revisit Intention sebesar 43,8%. Dengan keterbatasan jumlah sampel, waktu, dan fokus pada satu museum, penelitian ini tidak dapat mencapai. Hasil analisis statistik mengungkapkan bahwa sekitar 43.8% dari niat untuk kembali dipengaruhi oleh pengalaman bermuseum, dengan tingkat signifikansi yang tinggi. Simpulan penelitian ini bahwa pengalaman rekreasi, sosialisasi, pembelajaran, estetika, dan pengalaman berorientasi isu secara signifikan memengaruhi niat pengunjung untuk mengunjungi museum.

Kata Kunci: Kepuasan, Museum, Pengalaman Museum.

References

Arikunto, S. (2019). Prosedu Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta. Jakarta

Bahri, S. (2019). Metodologi Penelitian Bisnis: Lengkap Dengan Teknik Pengolahan Data SPSS. Adi Offset. Yogyakarta

Darmiah, D., Fatmasari, F., & Azhari, A. (2023). Pengaruh Kompetensi, Fasilitas Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai Di Kecamatan Tellu Limpoe. Jurnal Aplikasi Manajemen & Kewirausahaan MASSARO, 5(2), 69–83. https://doi.org/10.37476/massaro.v5i2.4059

Djunaid, I. S. (2021). Penyuluhan Pentingnya Pemahaman Siswa Smk Pariwisata Tentang Skill Yang Dibutuhkan Dalam Dunia Kerja Pariwisata Di Smk Darmawan Bogor. Jurnal Pengabdian Dan Kewirausahaan, 5(1), 36–46. Http://Journal.Ubm.Ac.Id/

Felix, A. ., & Cindy Claudia Natalie, L. S. K. , S. F. , . (2023). Memahami Kepuasan Pelanggan : Mengeksplorasi Customer Experience dengan Pendekatan Observasi Online. Economics and Digital Business Review, 5(1), 87–99. https://doi.org/10.37531/ecotal.v5i1.843

Firmansyah, H. (2023). Pengenalan dan Pelestarian Budaya Kalimantan Barat pada Siswa Sekolah Dasar Melalui Program Tour de Museum. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 5488–5495. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.14183

Ghozali, I. (2021). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program Ibm SPSS 26 (10 Ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang

Hidayah, N. (2019). Pemasaran Destinasi Pariwisata. Alfabeta. Bandung

Jimi, A. (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Desa Berbasis Website (Studi Kasus Desa Netpala). Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi (JUKANTI), 2(1), 1–7. https://doi.org/10.37792/jukanti.v2i1.17

Kristiutami, Y. P., Dewi, D. P., & Syarifuddin, D. (2020). Pengaruh Pengalaman Museum Experience Terhadap Kepuasan Pengunjung Di Museum Sri Baduga. Jurnal Nusantara (Jurnal Ilmiah Pariwisata Dan Perhotelan). 3(2). 1-13. https://jurnal.akparda.ac.id/index.php/nusantara/article/download/19/19

Kusuma, B., Bagus Kusuma Wijaya, & Wayan Eny Mariani. (2021). Dampak Pandemi Covid-19 Pada Sektor Perhotelan Di Bali. Warmadewa Management and Business Journal (WMBJ), 3(1), 49-59. https://doi.org/10.22225/wmbj.3.1.2021.49-59

Mutmainah, N., Ahyani, H., & Putra, H. M. (2022). Tinjauan Hukum Ekonomi Syariah Tentang Pengembangan Kawasan Industri Pariwisata Halal Di Jawa Barat. Al-Mawarid Jurnal Syariah Dan Hukum (Jsyh), 4(1), 15–42. Https://Doi.Org/10.20885/Mawarid.Vol4.Iss1.Art2

Ni Wayan, Y., Syamsuddin R, & Fadila, A. (2024). Pengaruh Kompensasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Hotel Jazz Di Kota Palu. Jurnal Ekonomi, Manajemen Pariwisata Dan Perhotelan, 3(1), 88–100. Https://Doi.Org/10.55606/Jempper.V3i1.2658

Permana, R., & Ikasari, D.Y. (2023). Uji Normalitas Data Menggunakan Metode Empirical Distribution Function Dengan Memanfaatkan Matlab Dan Minitab 19. Semnas Ristek (Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi). https://doi.org/10.30998/semnasristek.v7i1.6238

Prayogo, R. R. (2019). Perkembangan Pariwisata Dalam Perspektif Pemasaran. Bitread Digital Publishing. Bandung

Putri, J. E., Suhaili, N., Marjohan, M., Ifdil, I., & Afdal, A. (2022). Konsep Self Esteem Pada Wanita Dewasa Awal Yang Mengalami Perceraian. Jurnal Educatio: Jurnal Pendidikan Indonesia, 8(1), 20. Https://Doi.Org/10.29210/1202221495

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Alfabeta. Bandung

Wisudaningsi, B. A., Arofah, I., Konstansius, D., & Belang, A. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Dengan Menggunakan Metode Analisis Regresi Linear Berganda. Jurnal Statistika Dan Matematika), 1(1), 103–116. https://doi.org/10.32493/sm.v1i1.2377
Published
2024-08-31
Abstract viewed = 12 times
PDF downloaded = 6 times