Peran BUMDes Sambimadu dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat

ID

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dan menguraikan kontribusi BUMDes Sambimadu terhadap pengembangan perekonomian masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Model analisis yang digunakan adalah model yang dikemukakan oleh Miles dan Huberman yang meliputi metode pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan pengambilan kesimpulan. Hasil studi ini menunjukkan BUMDes Sambimadu mengutamakan pertumbuhan ekonomi berkelanjutan dan promosi budaya dan sejarah daerah untuk menarik pengunjung baik domestik maupun asing. BUMDes telah melakukan sejumlah inisiatif untuk mencapai tujuan pengembangan wisata tersebut, seperti iklan di media sosial dan lainnya. Simpulan penelitian ini bahwa BUMDes Sambimadu sudah berpedan dengan baik dalam meningkatkan ekonomi lokal dan internasional melalui program dan kampanye media sosial, mengatasi masalah infrastruktur dan komunikasi, dan mengintegrasikan strategi strategis, sumber daya, dan komunikasi.

Kata Kunci: BUMDes, Perekonomian Masyarakat dan Desa Wisata.

References

Alhababy, A. M. (2016). Peraturan Desa Cabeyan Nomor 5 Tahun 2021. 14(5), 1–23.

Amirya, M. (2018). peran Badan Usaha milik Desa (BUMDES) dalam Mendukung Kemandirian Ekonomi Desa. Ikatan Akuntan Indonesia Wilayah Timur. https://www.iaijawatimur.or.id/course/interest/detail/21

Andni, R., Indriyani, N., Anggraeni, R. N., Sholikhah, F. I., Ulfa, M., & Aini, I. N. (2023). Peran Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Dana Desa untuk Pemberdayaan Masyarakat (Studi Kasus Desa Wates Kecamatan Undaan Kabupaten Kudus). Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi Keuangan Bisnis Digital, 2(1), 13–24. https://doi.org/10.58222/jemakbd.v2i1.147

Avianti, I. (Jumat, 16 Nopember 2018). Pengelolaan Dana Desa Kunci Pertumbuhan Ekonomi. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal Dan Transmigrasi Republik Indonesia. https://kemendesa.go.id/berita/view/detil/2718/pengelolaan-

Fadilla, H. (2024). Pengembangan Sektor Pariwisata untuk Meningkatkan Pendapatan Daerah di Indonesia. Benefit: Journal of Bussiness, Economics, and Finance, 2(1), 36–43. https://doi.org/10.37985/benefit.v2i1.375

Hikmah, S. (2021). Peran BUMDES Dalam Meningkatkan Pendapatan Masyarakat (Studi Kasus di Desa Sabedo Kecamatan Utan Kabupaten Sumbawa). Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952. https://etheses.uinmataram.ac.id/134/1/Sopiyatul%20Hikmah%20160203149.pdf

Iskandar, J. ., Engkus, Fadjar Tri Sakti, Azzahra, N. ., & Nabila, N. . (2021). Strategi Pengembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa. Jurnal Dialektika: Jurnal Ilmu Sosial, 19(2), 1–11. https://doi.org/10.54783/dialektika.v19i2.1

Kristanti, W., & Sukmana, H. (2023). Implementasi Kebijakan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dalam Pengembangan Califour Ketapang. Jurnal Manajemen Dan Ilmu Administrasi Publik (JMIAP), 5(4), 416-429. https://doi.org/10.24036/jmiap.v5i4.862

Kuria, M., & Rodiyah, I. (2022). Community Participation In The Implementation Of BUMdes Subur Makmur. Indonesian Journal of Public Policy Review, 20, 2–7. https://doi.org/10.21070/ijppr.v20i0.1237

Prabowo, T. H. E. (2023). Peran BUMDES (Badan Usaha Milik Desa) Untuk Pemulihan Ekonomi Masyarakat Desa. EXERO: Journal of RESearch in Business and Ecnomics 6(2), 145–155. https://doi.org/10.24071/exero.v6i2.4427

Ramadhani, A. (2023) Tata Kelola Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Desa di Desa Sunggumanai Kecamatan Pattallassang Kabupaten Gowa. Skripsi Thesis, Universitas Hasanuddin. https://repository.unhas.ac.id/id/eprint/27546/

Redakis DJPb. (31 Mar, 2021). Dana Desa: Pengertian, Sumber Dana, Penyaluran Dana, dan Prioritasnya. InTress. KPPN Bukit Tinggi.

Rihi, R., Ndoen, W., Makatita, R., & De Rozari, P. (2024). Analisis Pengembangan Usaha Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) di Desa Meotroi Kecamatan Laenmanen Kabupaten Malaka. Glory. Jurnal Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 5(3), 715-726. https://doi.org/10.35508/glory.v5i3.13539

Rochim, I. A. (2019) Peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam Meningkatkan Ekonomi Masyarakat Perspektif Ekonomi Islam: Studi Kasus Desa Blimbing Kecamatan Boja Kabupaten Kendal. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang. https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/10066/

Rusyidi, B., Fedryansah. M. (2018). Pengembangan Pariwisata Berbasis Masyarakat. Focus: Jurnal Pekerjaan Sosial. 1(3). 155-166. https://jurnal.unpad.ac.id/focus/article/view/20490/9358

Saniyah, S. (2019) Peran Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) dalam Meningkatkan Kesejahteraan Menurut Perspektif Ekonomi Islam (Study pada Bumdes Kilu Angkon di Desa Sukaraja Ulu Krui Kec. Way Krui Kab. Pesisir Barat). Undergraduate Thesis, UIN Raden Intan Lampung. http://repository.radenintan.ac.id/8736/

Saptyani, N. (2021) Peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat di Desa Ciawigajah Kecamatan Beber Kabupaten Cirebon. Bachelor thesis, IAIN Syekh Nurjati Cirebon. https://repository.syekhnurjati.ac.id/4996/

Saputra, R. (2019). Peranan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) sebagai Implementasi Ekonomi Kreatif dalam Rangka Pemberdayaan Masyarakat Desa Jalancagak Kecamatan Jalancagak Kabupaten Subang Provinsi Jawa Barat. Transformasi: Jurnal Manajemen Pemerintahan, 9(1), 15-31. https://doi.org/10.33701/jt.v9i1.607

Srimuliana, R., Furqani, H. ., & Jalilah. (2022). Peran Badan Usaha Miliki Desa (BUMDes) Dalam Meningkatkan Perekonomian Desa Awe Seubal Kecamatan Teupah Barat Kabupaten Simeulue. Jurnal Ilmiah Basic Ekonomi dan Bisnis. 1(1), 40–54. https://doi.org/10.22373/jibes.v1i1.1578

Ue, P. ., Nona, R. V., & Sagajoka, E. (2024). Peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dalam Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Desa Ndorurea 1 Kecamatan Nangapanda Kabupaten Ende. Jurnal Equilibrium, 1(2), 55-65. https://doi.org/10.37478/jeq.v1i2.1817

Widiastuti, R. (2019) Fungsi BUMDES dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat di Desa Sabah Balau Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan. Undergraduate Thesis, UIN Raden Intan Lampung. http://repository.radenintan.ac.id/7392/
Published
2024-08-23
Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times