Evaluasi Program Penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan Paket C di Lembaga Pendidikan Nonformal
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi program penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan Paket C yang fokus pelaksanaannya di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Mumtaz sebagai salah satu penyelenggara pendidikan nonformal di Kecamatan Labuhan Haji. Metode yang digunakan adalah deskripsi kualitatif. Data dikumpulkan melalui observasi partisipatif, wawancara, studi dokumentasi, dan pencatatan lapangan. Evaluasi menggunakan model Context, Input, Process, and Product (CIPP) yang meliputi konteks, masukan, proses, dan produk. Hasil evaluasi menunjukkan program berjalan sesuai kebijakan pemerintah dan sesuai standar pelaksanaan, memiliki guru berkualifikasi dan metode pembelajaran efektif. Simpulan penelitian bahwa penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan Paket C berjalan efektif dan memiliki potensi positif namun perlu perbaikan meliputi akses sumber daya dan pengelolaan waktu, serta dukungan masyarakat perlu ditingkatkan, hal ini penting dalam mencapai tujuan pendidikan kesetaraan di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) agar lebih efektif
Kata Kunci: Evaluasi Program, Pendidikan Kesetaraan, Pusat Kegiatan Belajar
Masyarakat
References
Agustina, A. Agustina angel. (2020). Evaluasi Program Pendidikan Kesetaraan Paket C Vokasional di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Bhina Swakarya Kabupaten Bandung. Jurnal Evaluasi Pendidikan, 9(2). https://doi.org/10.21009/jep.092.03
Alamsyah, D., Pangestu, L. F., & Darusman, Prof. Dr. H. Y. (2022). Manajemen Program Pendidikan Kesetaraan Paket C. Jurnal Sosial Humaniora Dan Pendidikan, 1(1), 39–46. https://doi.org/10.55606/inovasi.v1i1.164
Anggraini, W., & Hudaidah, H. (2021). Reformasi Pendidikan Menghadapi Tantangan Abad 21. Journal on Education, 3(3). https://doi.org/10.31004/joe.v3i3.363
Arif, A. M. (2020). Perspektif teori sosial Emile Durkheim dalam sosiologi pendidikan. Moderasi: Jurnal Studi Ilmu Pengetahuan Sosial, 1(2), 1–14. https://doi.org/10.24239/moderasi.Vol1.Iss2.28
Arikunto, S., & Jabar, C. S. A. (2014). Evaluasi Program Pendidikan: pedoman teoritis praktisi pendidikan. Bumi Aksara. Jakarta
Danial, H., & Usman, Z. R. (2021). Pendampingan Gerakan Literasi Pendidikan Kesetaraan Melalui Papan Edukasi Berbasis Karakter di PKBM Nurain, Kabupaten Bone Bolango. Madaniya, 2(3). https://doi.org/10.53696/27214834.83
Darma, C., Uthartianty, R., & Khoirunnisa, A. (2018). Model Tes Penempatan pada Pendidikan Kesetaraan Program Paket C. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Efendi, D. (2015). Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Padang.
Fahrurrozi, M., Mohzana, M., Murcahyanto, H., & Basri, H. (2022). Trainers’ Performance in Entrepreneurship Class: Evidence from Lesson Planning of Non-Formal School in Lombok Timur. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 14(2). https://doi.org/10.35445/alishlah.v14i2.2022
Harmayati, & Elihami. (2021). Analisis Program Pembelajaran Paket C di Unit Pelaksana Teknis Satuan Pendidikan Nonformal. Jurnal Edukasi Nonformal, 2(1). 224-230. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/2210
Hermawan, I. K. D. (2012). Kinerja Pendidikan Kesetaraan sebagai Salah Satu Jenis Pendidikan Nonformal. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 18(1), 65–84. https://doi.org/10.24832/jpnk.v18i1.70
Hidayat, R. Dr. M., & Abdillah. (2019). Ilmu Pendidikan: Konsep, Teori dan Aplikasinya. LPPPI. Medan.
Jalil, A. (2016). Karakter Pendidikan untuk Membentuk Pendidikan Karakter. Nadwa: Jurnal Pendidikan Islam, 6(2), 175–194. https://doi.org/10.21580/nw.2012.6.2.586
Kintamani DH, I. (2012). Kinerja Pendidikan Kesetaraan sebagai Salah Satu Jenis Pendidikan Nonformal. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 18(1). https://doi.org/10.24832/jpnk.v18i1.70
Laksana, S. D. (2021). Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Menghadapi Teknologi Pendidikan Abad 21. Jurnal Teknologi Pembelajaran, 1(01). https://doi.org/10.25217/jtep.v1i01.1289
Miarso, Y. (2014). Peran Teknologi Pendidikan dalam Pembangunan Pendidikan. JTPPm (Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran): Edutech and Intructional Research Journal, 1(1). 1-11. https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JTPPm/article/view/7891/0
Murcahyanto, H. (2019). The Influence of Education, Employment and Care for the Independence of Children. Journal of K6, Education, and Management, 2(1). https://doi.org/10.11594/jk6em.02.01.02
Murcahyanto, H. (2023). Sistem Pengelolaan Sanggar Pendidikan Seni di Lombok Timur. Journal of Education and Instruction (JOEAI), 6(1), 128–138. https://doi.org/10.31539/joeai.v6i1.5977
Nainggolan, L. S., & Rohman, A. N. (2021). Penggunaan Google Form Sebagai Alat Evaluasi Pembelajaran Ujian Pendidikan Kesetaraan Paket C Secara Daring Di SPNF SKB Wilayah 1 Kota Padang. Journal of Millennial Community, 3(1). https://doi.org/10.24114/jmic.v3i1.25435
Nilawati, I., Sahudi, S., Ruswandi, U., & Erihardiana, M. (2021). Penerapan Pendidikan Multikultural. Jambura Journal of Educational Management. https://doi.org/10.37411/jjem.v2i1.567
Nugroho, A. A. (2014). Skripsi: Dinamika Implementasi Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Kejar Paket C di PKBM Maju Makmur [Universitas Negeri Yogyakarta]. Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta. https://core.ac.uk/download/pdf/33517326.pdf
Nuraedah, S. P. (2022). Sosiologi Pendidikan: Dari Masyarakat Hingga Ketidaksetaraan Gender dalam Pendidikan. Nas Media Pustaka. Makasar
Nurhayati, L., & Suprapto, S. (2020). Evaluasi Program Pendidikan Kesetaraan Paket a Bagi Anak Putus Sekolah di Kabupaten Gorontalo. Publik (Jurnal Ilmu Administrasi), 9(2). https://doi.org/10.31314/pjia.9.2.168-175.2020
Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2022. (n.d.). Tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Anak Usia Dini, Bantuan Operasional Sekolah, dan Bantuan Operasional Penyelenggaran Pendidikan Kesetaraan.
Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 63 Tahun 2022. (n.d.). Tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan.
Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Republuk Indonesia Nomor 18 Tahun2023. (n.d.). Tentang Standar Pembiayaan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2007. (n.d.). Tentang Standar Isi untuk Program Paket A, Program Paket B, dan Program Paket C.
Purba, R. A., Tamrin, A. F., Bachtiar, E., Makbul, R., Rofiki, I., Metanfanuan, T., Masrul, M., Simarmata, J., Juliana, J., & Irawan, E. (2020). Teknologi Pendidikan. Yayasan Kita Menulis. Medan
Rahmat, A. (2013). Evaluasi program pendidikan kesetaraan paket B. JIV-Jurnal Ilmiah Visi, 8(2). https://doi.org/10.21009/jiv.0802.6
Ramdhani, M. A. (2017). Lingkungan pendidikan dalam implementasi pendidikan karakter. Jurnal Pendidikan UNIGA, 8(1), 28–37. http://dx.doi.org/10.52434/jp.v8i1.69
Setianto, A. Y., Chamidah, D., Kato, I., Siregar, R. T., Purba, P. B., Khalik, M. F., Herlina, E. S., & Purba, S. (2021). Sosiologi Pendidikan. Yayasan Kita Menulis. Medan
Setiawati, E., Bahri, A. S., Firmadani, F., Safari, M., Pramanik, P. D., Nuramila, N., Rahmah, R. E., Nuryanti, N., Pratama, A. Y., & Nurmiyanti, L. (2020). Pendidikan Karakter. Widina Bhakti Persada. Bandung
Sista, T. R., Saifullah, F., & Aryahiyyah, F. (2018). The Implementation of Lifelong Education in Non-formal Education. Educan: Jurnal Pendidikan Islam, 2(1). https://doi.org/10.21111/educan.v2i1.1901
Suci, I. G. S., Sedana, G., Wijoyo, H., & Indrawan, I. (2020). Pengantar Sosiologi Pendidikan. Qiara Media. Pasuruan
Suharjudin, S. (2012). Manajemen Pendidikan Kesetaraan Paket C di Lembaga Pemasyarakatan (Studi Kasus di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Bekasi). Jurnal Manajemen Pendidikan, 3(2). 517-526. https://doi.org/10.21009/jmp.v3i2.2427
Suhelayanti, S., Aziz, M. R., Sari, D. C., Safitri, M., Saputra, S., Purba, S., Revida, E., Purba, R. A., Muharlisiani, L. T., & Simarmata, J. (2020). Manajemen Pendidikan. Yayasan Kita Menulis. Medan
Supriyono, S., Yuliantina, I., Siregar, N. Y. W., & Suharti, A., Afiah, E. D., Habiburrahman, H., Gutama, G., Hibani, H., Heraatim N., Bahruddin, B., Cahyana, A., Biyanto, B., Hardiansyah, F., NAsrulloh. N. (2021). Perangkat Akreditasi Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Nonformal Tahun 2021 (Panduan Satuan PAUD dan PKBM). Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Nonformal (BAN PAUD dan PNF). Jakarta
Suryana, S. (2020). Permasalahan Mutu Pendidikan dalam Perspektif Pembangunan Pendidikan. Edukasi, 14(1). https://doi.org/10.15294/edukasi.v14i1.971
Triwiyanto, T. (2021). Pengantar pendidikan. Bumi Aksara. Jakarta
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003. (n.d.). Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Verani, U., Imsiyah, N., & Hilmi, M. I. (2020). Peran Tokoh Masyarakat dalam Peningkatan Partisipasi Warga Belajar Pendidikan Kesetaraan di PKBM Nurul Huda Kabupaten Jember. Learning Community: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 3(2). https://doi.org/10.19184/jlc.v3i2.16802
Widyastuti, A., Mawati, A. T., Yuniwati, I., Simarmata, J., Pakpahan, A. F., Ardiana, D. P. Y., Gandasari, D., & Inayah, A. N. (2020). Pengantar Teknologi Pendidikan. Yayasan Kita Menulis. Medan
Yustika, G. P., & Iswati, S. (2020). Digital Literacy in Formal Online Education: A Short Review. Dinamika Pendidikan, 15(1), 66–76. https://doi.org/10.15294/dp.v15i1.23779
Copyright (c) 2023 Abdul Hayyi, Muslihatun Muslihatun, Lalu Mukhlisin, Rabiul Awal, Hasanuddin Hasanuddin, Hary Murcahyanto
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.