Problem-Based Learning (PBL) sebagai Metode Pembelajaran dalam Mengasah Komunikasi dan Pemikiran Kritis
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan model Problem-Based Learning (PBL) terhadap kemampuan komunikasi dan berpikir kritis siswa di kelas XII MA NW Wanasaba. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan desain Monava Satu Arah, membandingkan kelompok eksperimen yang menggunakan PBL dan kelompok kontrol yang menerapkan metode pembelajaran konvensional. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, tes tertulis, dan lembar kerja siswa selama tiga bulan. Analisis data menggunakan uji MANOVA untuk mengevaluasi perbedaan signifikan antara kedua kelompok. Hasil menunjukkan bahwa PBL memiliki pengaruh signifikan terhadap peningkatan kemampuan komunikasi dan berpikir kritis siswa, dengan nilai signifikansi 0,000 pada kedua hipotesis. Temuan ini menunjukkan bahwa PBL mendorong kolaborasi dan komunikasi aktif, serta memperkuat keterampilan berpikir kritis melalui proses pemecahan masalah. Dengan demikian, PBL terbukti lebih efektif dibandingkan metode konvensional dalam meningkatkan kedua kemampuan tersebut. Penelitian ini merekomendasikan penerapan PBL sebagai strategi pembelajaran untuk mengembangkan keterampilan abad ke-21 siswa, khususnya dalam pembelajaran Bahasa Indonesia.
Kata Kunci: Bahasa Indonesia, berpikir kritis, kemampuan komunikasi, Problem-Based Learning
References
Ardianti, R., Sujarwanto, E., & Surahman, E. (2021). Problem-based Learning: Apa dan Bagaimana. DIFFRACTION: Journal for Physics Education and Applied Physics, 3(1), 27–35.
Audrey, E. S., Tuaputty, H., Rumahlatu, D., & Papilaya, P. M. (2019). The improvement of learning motivation and creative thinking skills of senior high school students through modified problem based learning model. Journal for the Education of Gifted Young Scientists, 7(4), 1175–1194.
Aulia Rahman, M., Suparman, & Hairun, Y. (2020). Design of teaching material for problem-based learning to improve creative thinking skills. Universal Journal of Educational Research, 8(2). https://doi.org/10.13189/ujer.2020.080227
Garnalis, W. (2018). Penerapan Pendekatan Experiential Learning Dalam Pembelajaran Ipa Untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Pada Siswa Sekolah Dasar. Attadib: Journal of Elementary Education, 2(1), 1–11.
Gunawan, G., Simanjuntak, M. A., & Marisa, S. (2022). Compulsory Education Phenomenon for Islamic Education in Indonesia. Al’Adzkiya International of Education and Sosial (AIoES) Journal, 3(1). https://doi.org/10.55311/aioes.v3i1.183
Hadi, W., Wuriyani, E. P., Yuhdi, A., & Agustina, R. (2022). Desain pembelajaran diferensiasi bermuatan Problem Based Learning (Pbl) Mendukung Critical Thinking Skill Siswa Pada Era Kenormalan Baru Pascapandemi COVID-19. Basastra, 11(1), 56–68.
Hendrayani, M. (2019). Keterampilan Komunikasi Interpersonal Pekerja Sosial Dalam Menangani Pengemis Di Ipsm Yogyakarta. Jurnal Dakwah Risalah, 30(1), 61–73.
Larasati, D., & Andriani, P. A. (2022). Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di Sekolah dalam Rangka Mewujudkan Karakter Generasi Muda Nasionalis. Protasis: Jurnal Bahasa, Sastra, Budaya, Dan Pengajarannya, 1(2), 1–6.
Mukhlisin, L., Hayyi, A., Zuhdiniati, Z., & Murcahyanto, H. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Literasi, Berfikir Kritis Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. LITERATUR: Jurnal Bahasa, Sastra Dan Pengajaran, 4(1). https://doi.org/10.31539/literatur.v4i1.7725
Murcahyanto, H. (2019). The Influence of Education, Employment and Care for the Independence of Children. Journal of K6, Education, and Management, 2(1). https://doi.org/10.11594/jk6em.02.01.02
Murcahyanto, H., & Mohzana, M. (2023). Evaluation of Character Education Program Based on School Culture. IJE : Interdisciplinary Journal of Education, 1(1). https://doi.org/10.61277/ije.v1i1.8
Muspita, Z.Lasmawan, W., & Sariyasa, S. (2013). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis, Motivasi Belajar, dan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas VII SMPN 1 Aikmel. E-Jurnal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha, 3(1).
Oktaviani, R., & Marliana, N. L. (2021). Pengembangan model pembelajaran Project Based Learning pada mata kuliah Penyuntingan Bahasa Indonesia berbasis teknologi informasi dan komunikasi. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Metalingua, 6(2). https://doi.org/10.21107/metalingua.v6i2.11771
Padlurrahman, P. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Dan Kecerdasan Linguistik Terhadap Kemampuan Menyusun Laporan Hasil Observasi Pada Sisw. Educatio, 18(2), 326–335.
Palavan, Ö. (2020). The effect of critical thinking education on the critical thinking skills and the critical thinking dispositions of preservice teachers. Educational Research and Reviews, 15(10). https://doi.org/10.5897/err2020.4035
Pratiwi, U. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Experiential Learning didukung Metode Example Non-Example Pada Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Di SMA Negeri Simpang Agung.
Sari, D. T., Aula, A. W., Nugraheni, V. A., Dina, Z. K., & Romdhoni, W. (2022). Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Siswa Sd Untuk Menumbuhkan Kemampuan Berpikir Kritis. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2(1), 82–96.
Sari, Z. P., Sarofah, R., & Fadli, Y. (2022). The Implementation of Inclusive Education in Indonesia: Challenges and Achievements. Jurnal Public Policy, 8(4). https://doi.org/10.35308/jpp.v8i4.5420
Singerin, S., Huliselan, E. K., & Latununuwe, A. (2020). Development of Integrated Science Learning Devices Using Problem Based Learning (PBL) Learning Model Through Lesson Study. Edu Sciences Journal, 1(2), 124–132.
Supriatna, E. (2020). Penerapan model pembelajaran problem based learning (pbl) untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Journal of Classroom Action Research, 2(1), 15–19.
Undari, M. (2023). Pengaruh Penerapan Model Pjbl (Project-Based Learning) Terhadap Keterampilan Abad 21. Jurnal Tunas Bangsa, 10(1), 25–33.
Waluyo, E. (2023). Penerapan Stem Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Melalui Lesson Study. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 6(3), 1113–1124.
Yulian, R. (2021). The flipped classroom: Improving critical thinking for critical reading of efl learners in higher education. Studies in English Language and Education, 8(2). https://doi.org/10.24815/siele.v8i2.18366
Zakaria, Z., Sukomardojo, T., Sugiyem, S., Razali, G., & Iskandar, I. (2023). Menyiapkan Siswa untuk Karir Masa Depan Melalui Pendidikan Berbasis Teknologi: Meninjau Peran Penting Kecerdasan Buatan. Journal on Education, 5(4), 14141–14155.
Zulfa, E., Setiadi, D., Merta, I. W., & Sukarso, A. (2022). Pengaruh Pembelajaran Problem Based Learning Berbasis Blended Learning dan Outcome Based Education terhadap Kemampuan Literasi Sains Biologi Siswa di SMAN 7 Mataram. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(2b). https://doi.org/10.29303/jipp.v7i2b.559
Copyright (c) 2025 Lalu Mukhlisin, Edy Waluyo, Hary Murcahyanto

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.