Implementasi SAK EMKM Guna Penyusunan Laporan Keuangan Pada UMKM UD.Azza Jaya

indonesia

  • Muhammad Shodiqin Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
  • Yuliati Yuliati Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
Keywords: Laporan Keuangan, SAK EMKM dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah

Abstract

Indonesia adalah salah satu negara berkembang yang tidak terlepas dari kegiatan ekonomi mulai dari kegiatan yang dilakukan secara individu maupun secara berkelompok, salah satunya yakni Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). UMKM mempunyai peran yang cukup besar dalam perkembangan perekonomian Indonesia karena UMKM memiliki kontribusi besar terhadap Produk Domestik Bruto (PDB), Tingginya potensi UMKM dalam perkembangan perekonomian tidak diimbangi dengan kualitas UMKM seperti kurangnya pencatatan dan pengelolaan keuangan yang disebab kan kurangnya pengetahuan para pelaku UMKM dalam penyusunan laporan keuangan yang sesuai dengan SAK EMKM. Penlitian ini dilakukan bertujuan untuk  mengetahui Analisis laporan keuangan berdasarkan SAK EMKM pada UMKM Ud.Azza Jaya., Penelitian ini peneliti mengambil metode deskriptif-kualitatif. Analisis data yang digunakan dengan melakukan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari Penelitian UMKM Ud.Azza jaya realitanya hanya melakukan pencatatan mengenai pemasukan dan pengeluaran. Terlihat bahwa  UMKM belum melakukan pencatatan yang sesuai dengan SAK EMKM dikarenakan kurangnya pengetahuan pemilik usaha.

References

Habibi, Lalu Hasan, and Iyeh Supriatna. 2021. “Penerapan Aplikasi Keuangan Berbasis Android Si Apik Dalam Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM.” Indonesian Accounting Literacy Journal 1 (3): 659–70. https://doi.org/10.35313/ialj.v1i3.3183.
Hasanah, Ade Nahdiatul, and Tri Wahyuni Sukiyaningsih. 2021. “Penerapan Laporan Keuangan Berbasis SAK EMKM Pada UMKM Rempeyek Bayam Kecamatan Cikeusal.” Jurnal Ekonomi Vokasi 4 (2): 12–26. https://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/JEV/article/download/3491/1765.
Jamalullail, Amirah. 2014. “Analisis Penyusunan Laporan Laba Rugi Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) No.5 ( Studi Kasus KSU Artha Mitra Karya Malang ).” Jurnal Bisnis Dan Akuntansi 5 (6): 1–9.
Meriana, Fery, and Penti Aidina. 2022. “IMPLEMENTASI SAK EMKM GUNA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PADA UMKM KOICA MILK SHOP KELURAHAN AIR DUKU KECAMATAN SELUPU REJANG.” Jurnal Akuntansi 8: 44–51.
Mutiah, Rizky Aminatul. 2019. “Penerapan Penyusunan Laporan Keuangan Neraca Berbasis SAK-ETAP Pada UMKM.” Jurnal Akuntansi 3 (3): 223–29. https://doi.org/10.37932/ja.v9i2.142.
Sari, Artika. 2020. “PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERDASARKAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO KECIL DAN MENENGAH (SAK- EMKM) PADA USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (UMKM) BERKAH LAUNDRY.” Jurnal Ilmu Akuntansi … 1 (2): 108–17. https://journal.feb.unmul.ac.id/index.php/JIAM/article/view/5649.
Simanjuntak, Natasha, Tinneke E M Sumual, and Aprili Bacilius. 2020. “Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan SAK-EMKM (Studi Kasus Pada UMKM Delli Tomohon).” Jurnal Akuntansi Manado 1 (3): 35–44.
Sugiyono, Prof.DR. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Widiastiawati, Baiq, and Denny Hambali. 2020. “Penerapan Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan SAK EMKM Pada UMKM UD Sari Bunga.” Journal of Accounting, Finance, and Auditing 2 (2): 38–48.
Yunia, Dabella, Galih Fajar Muttaqin, Windu Mulyasari, Kurniasih Dwi Astuti, Nana Nofianti, Tri Wahyudi, Muhammad Nawawi, and Chandra Prasadhita. 2021. “Penyusunan Laporan Keuangan Umkm Berbasis Sak Emkm.” Jurnal Warta Desa (JWD) 3 (2): 102–8. https://doi.org/10.29303/jwd.v3i2.133.
Published
2024-06-26
Abstract viewed = 4 times
pdf downloaded = 0 times